Dalgona milo (minuman hits ala caffe)

Ekarni Rukita
Ekarni Rukita @cook_17063912
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 sdmmilo atau 1 saset milo ukuran 22 gram
  2. 2 sdmgula pasir
  3. 2 sdmair panas
  4. 1 gelassusu cair
  5. secukupnyaEs batu

Cara Membuat

  1. 1

    Campur bubuk milo dan gula pasir dalam mangkok kecil, tambahkan 2 sdm air panas.

  2. 2

    Aduk menggunakan sendok atau garpu sekitar kurang lebih 5 menit. Pastikan tekstur adonan hingga mengental seperti krim.

  3. 3

    Tuangkan es batu sedikit ke dalam gelas, tambahkan susu cair. Jangan lupa beri sisa tempat diatas susu cair kurang lebih 1/4 gelas.

  4. 4

    Tuang adonan milo yang sudah kental diatas susu cair. Kamu juga bisa menaburkan bubuk milo atau bubuk coklat lain diatasnya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ekarni Rukita
Ekarni Rukita @cook_17063912
pada

Komentar

Resep Serupa