5# MPASI 11m Nasi Tim Promina

🌻𝒯𝓎𝒶 𝒞𝒶𝒽𝓎𝒶🌻
🌻𝒯𝓎𝒶 𝒞𝒶𝒽𝓎𝒶🌻 @cook_19098631
Lumajang, Jawa Timur

Menu simple yg berawal dari salah beli varian rasa bubur yg berujung anak gak mau makan karena tekstur beras merah nya terlalu keras (anakku gak suka makanan yg keras, jd semua musti lembut), muncul lah ide mamak yg supaya bubur tidak mubadzir terbuang😁

5# MPASI 11m Nasi Tim Promina

9 orang berencana membuat resep ini

Menu simple yg berawal dari salah beli varian rasa bubur yg berujung anak gak mau makan karena tekstur beras merah nya terlalu keras (anakku gak suka makanan yg keras, jd semua musti lembut), muncul lah ide mamak yg supaya bubur tidak mubadzir terbuang😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

3x makan
  1. Beras 3sdm (tim sampai matang)
  2. 1 bungkuspromina bubur tim varian rasa "Tim Salmon Norwegia"
  3. secukupnyaAir

Cara Membuat

  1. 1

    Masukkan 1 gelas belimbing air kedalam panci

  2. 2

    Setelah mendidih masukkan 1sachet bubut tim instan ke dalam panci

  3. 3

    Tambahkan nasi tim

  4. 4

    Aduk hingga tercampur rata, dan air menyusut

  5. 5

    Koreksi rasa (jika dirasa kurang asin bisa ditambahkan sedikit garam)

  6. 6

    Siap dihidangkan🥰

  7. 7

    Respon Lula : Lahap 🥰

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
🌻𝒯𝓎𝒶 𝒞𝒶𝒽𝓎𝒶🌻
pada
Lumajang, Jawa Timur
Lula's momma🥰
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa