Trancam sayur

2 orang berencana membuat resep ini
Umii Umii
Umii Umii @Arzousyku
Karawang
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 ikatkenikir
  2. 1 buahtimun ukuran sedang
  3. 1/4kol
  4. 1/2kelapa parut
  5. Bumbu halus
  6. 2 buahbawang merah kecil2
  7. 1 siungbawang putih
  8. 2 lembardaun jeruk buang tulangnya
  9. 10cabe rawit
  10. 3 buahkencur kecil2
  11. Secuilgula merah
  12. 1 buahcabe merah keriting

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih kenikir kol dan timun lalu potong2 cuci bersih yaa lalu kenikir sama kol nya aku rendam garam biar bersih soalnya enga direbus kalo trancam diaku.. terus sisihkan

  2. 2

    Haluskan bumbu halus lalu campur ke kelapa parut

  3. 3

    Kukus sebentar (aku ngukusnya dimagicom barengab sama nasi biar enga ribet 🤭)

  4. 4

    Lalu campur sama sayuran.. dan sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Umii Umii
Umii Umii @Arzousyku
pada
Karawang
Nyonya Alief Sardiyanto 💏
Lebih banyak

Resep Serupa