Dalgona Coffee / Kopi Viral Korea

OlinYolina @olinyolina
Udah lama viral baru mood nulis resep di cookpad 😂 ini kopi viral tiktok asal korea yang gampang banget bikinnya.
Dalgona Coffee / Kopi Viral Korea
Udah lama viral baru mood nulis resep di cookpad 😂 ini kopi viral tiktok asal korea yang gampang banget bikinnya.
Cara Membuat
- 1
Dalgona : Kocok/mixer air hangat, gula & kopi. Hingga kental seperti whippedcream
- 2
Siapkan gelas, isi es batu, lalu masukkan susu uht full cream.
- 3
Atas nya tuangkan dalgona nya. Jadi deh
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Dalgona Coffe (Kopi Viral Korea) Dalgona Coffe (Kopi Viral Korea)
Nih adalah percobaan yg ketiga kalinya setelah yg 2x gagal ntah salahnya dimana tapi pas nanya temen dan liat sumber sana sini ternyata kuncinya cuma 1 harus pake kopi nescafe classic kalo pake kopi lain bisa cuma untuk jadi ngembang atau foamy harus pake bantuan sp tapi kan gak enak juga yaa emang mau bikin kue Source : Shirley Wijaya#BhirasKitchen#CookpadCommunity#CookpadCommunity_Depok#MasakItuSaya Rika Erviana -
Dalgona coffee / Kopi dalgona viral Dalgona coffee / Kopi dalgona viral
Kopi ini ternyata viral di twitter. Aku sih tau kopi ini karna liat mukbang nya G-Ni di youtube 😂 . Di indo lg viral bangettt toh. Simpel bahannya, mudah buatnya. Cusss ... #dirumahaja #covid19 #kopiviral @renimbottt ✅ -
Dalgona coffee / kopi viral Dalgona coffee / kopi viral
Nyobain minum kopi cara beda, yang lagi viral yuk.. RinaWidi Yudistira -
Dalgona Coffee (Kopi Viral TikTok) Dalgona Coffee (Kopi Viral TikTok)
Biasanya sering beli kopi di luar, tapi karena keadaan lagi nggak mendukung, jadi di rumah aja💖. Dalgona coffee ini lagi viral banget di berbagai media sosial, jadi saya coba untuk membuat juga😁. Dapur Epyoo -
Dalgona Coffee | Kopi Viral ala Kafe Korea Selatan Dalgona Coffee | Kopi Viral ala Kafe Korea Selatan
Sengaja bikin konten ini, karena aku suka sekali kopi susu dan juga bahan-bahannya yg mudah didapat Riyiki Putri -
Dalgona Coffee Korea Dalgona Coffee Korea
Sensasi menikmati kopi susu ala Korea. Penikmat kopi dijamin langsung suka. Dan bikinnya juga dijamin cincai. Pakai kopi Nescafe Classic y. Jangan pakai yg 3 in 1 atau merk lain. Ana Khainur Jannah -
Dalgona Coffee (kopi susu Korea) Dalgona Coffee (kopi susu Korea)
Ikut-ikut an bikin yang kemaren viral. Sembuluh 1 -
Dalgona Coffee si Kopi Viral Dalgona Coffee si Kopi Viral
Pengen coba bikin si kopi viral. Ternyata mudah dan murah. Vienautari -
Dalgona Coffee / Kopi Dalgona Dalgona Coffee / Kopi Dalgona
Nyoba bikin yang lagi hits walaupun foamnya masih kurang ok, pegel cuy pakai mixerpun. 😂 Jayanti Eka S -
Dalgona Coffee Viral Dalgona Coffee Viral
Bikin minuman yang lagi viral sampe para selebgram pun pada bikin minuman ini juga, katanya minuman ini cukup terkenal di korea..Tapi karena aku punya gerd jadi gabisa minum kopi ini. Ketika diaduk, teksturnya kental banget meskipun hanya menggunakan susu uht bukan susu evaporated..Aku pake kopi seadanya dirumah yaitu nescafe robusta. Perbandingan takaran gula, air dan kopi adalah 1:1:1. Dengan resep ini, cream yang dihasilkan bisa digunakan untuk 2-3 gelas dalgona coffee tergantung jumlah cream yg digunakan. Cream kopi ini cukup pekat rasa kopinya dan pahit, jadi bagi yg kurang suka kopi takaran gula atau susunya bisa dibanyakkin.Bagi yg sulit mengembang cream kopinya coba gunakan air dingin dan gula halus, karena air dingin lebih cepat mengembang daripada air panas. Menggunakan gula halus karena jika menggunakan air dingin, gula pasir akan sulit untuk larut jadi lebih baik gunakan gula halus.Sebaiknya kopi ini langsung dinikmati, karena jika terlalu lama ampas/bubuk kopinya akan turun ke bawah cream kopi. Avrilia Cahyani -
Dalgona Coffee Dalgona Coffee
Kopi asal Korea yang lagi viral katanya.... Rasanya memang enak apalagi bagi penggemar kopi... Selly Kahuluge
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12082993
Komentar