Cara Membuat
- 1
Blender keju, telur dan kaldu
- 2
Siapkan tapioka, kemudian bahan yg telah di blender di masukan kedalam tepung tadi
- 3
Adonin hingga kalis, kemudian di bentuk dengan cara memilin dan merendam langsung dalam minyak dingin
- 4
Kemudian di panaskan dalan api sedang, tunggu hingga mengembang dan sedikit keras, baru di balik
- 5
Goreng hingga keemasan, dan angkat, tiriskan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
Telur Gabus Keju / Widaran Keju Telur Gabus Keju / Widaran Keju
Cemilan yang punya banyak nama.Telur gabus keju, bidaran, widaran, cheese stick, kue daki, ups!Ada yang tau lagi nama lainnya??Tim gurih pasti suka cemilan ini,Gampang buatnya.Reshare resep dari sister Dinda amy 🫰🏻#telurgabuskeju#widarankeju#bidaran#cemilan#cicimasak#Cookpad_id#CookpadCommunity_id#CookpadCommunity_Borneo#CookpadCommunity_Kaltim#CookpadCommunity_Samarinda Cici -
Telur Gabus Keju Telur Gabus Keju
Iseng merecooked resep @Armia Willy ini karena ingin mengisi waktu luang saat winter di Riyadh. Alhamdulillah ternyata berhasil di percobaan yang pertama. Langkah awal pembuatan pada resep ini agak sedikit berbeda karena tidak menggunakan blender, hanya mengocok manual menggunakan tangan. Nanda Devita Putri -
-
Kue Gabus Keju Kue Gabus Keju
Anak cowokku suka bantuin masak, bikin kue, paling seneng plintirin adonan kue gabus ini. Lucu kayak ulat katanya he he... elisabeth zifora -
TELUR GABUS keju ALAROSA TELUR GABUS keju ALAROSA
Lagi hits...Oke chek this out Pratiwi Oktavia Rosaliana -
Telur gabus keju Telur gabus keju
buat tambahan isi toples kue lebaran,asli kue lebaran tahun ini,bahan dasarnya banyak kejuuuu =)) mirna ny.zulfan -
Stick gabus keju Stick gabus keju
Hai mom..Resep ini saya dapat sekitar 3 bulan yg lalu pas bulan ramadhan kemaren dan udah sempet bikin buat penambah menu kuker saat lebaran tapi kok tiba2 kangen yah sama camilan satu ini 😄 karena rasanya yg gurih dan kriuk2 yg bikin kangen & cocok bgd buat camilan sehari2 gk harus nunggu lebaran buat makan kue ini lagi. Tapi sayangnya saya lupa nama dari yg punya resep ini #maaf 😑 #5resepterbaruku Khotimah Masri -
Telur Gabus Keju Telur Gabus Keju
Camilan favorite keluarga Karena rasa kejunya yg ngeju banged 😄😄 Misngah Warmono -
Bidaran Keju / Telur Gabus Bidaran Keju / Telur Gabus
Efek #dirumahsaja jadi selalu pengen buat makanan2 agar keisi waktu luangnya 😊 Ajeng Putri
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12163314
Komentar