Martabak Teflon simple dan lembut

April Ajah
April Ajah @NakEnak
Cibinong

Pagi" pengen yang manis", cuss langsung eksekusi mumpung bahannya ada semua...

Martabak Teflon simple dan lembut

Pagi" pengen yang manis", cuss langsung eksekusi mumpung bahannya ada semua...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 200 grtepung terigu (kira" 10 sm)
  2. 3 smgula pasir
  3. 1 butirtelor
  4. 1 sachetsusu bubuk
  5. 200 mlair (kurleb, diliat aja sampe adonan kental)
  6. 1/2 sdtfermipan
  7. 1/2 sdtbaking powder
  8. 1/2 sdtgaram
  9. 1 smminyak goreng
  10. Mentega untuk olesan
  11. Bahan taburan
  12. Mesis
  13. Skm
  14. Keju

Cara Membuat

  1. 1

    Masukan terigu, gula, susu bubuk, fermipan, air, aduk hingga rata

  2. 2

    Tutup dan diamkan selama 40 menit

  3. 3

    Setelah itu masukan telor, baking powder, garam, minyak, aduk kembali

  4. 4

    Panaskan teflon terlebih dulu, kemudian tuang adonan, sewaktu adonan tengahnya basah taburi dengan sedikit gula pasir, adonan ini jadi 2 loyang ya...

  5. 5

    Setelah matang kemudian angkat, lalu taburi meses, keju dan skm, selesaiii

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
April Ajah
April Ajah @NakEnak
pada
Cibinong
Suka masak, tp yg simple" aja, kecuali lg niat bgt baru deh ngeluarin peralatan tempur....wkwkk
Lebih banyak

Komentar (2)

April Ajah
April Ajah @NakEnak
maaf mbak, itu kan ada urutan cara pembuatannya

Resep Serupa