Sausage Chicken Pedas Manis

Skhafizah @cook_20527867
Kebetulan bahan bahan tersedia semua di kuklas, Baiklah kita uprak uprak dapur😂 # Selamat mencoba yaa bun🥰
Sausage Chicken Pedas Manis
Kebetulan bahan bahan tersedia semua di kuklas, Baiklah kita uprak uprak dapur😂 # Selamat mencoba yaa bun🥰
Cara Membuat
- 1
Potong2 sosis ayam sesuai selera, lalu goreng hingga matang
- 2
Tumis irisan bawang putih dan bawang bombay hingga harum
- 3
Masukan irisan cabai rawit,tomat,dan daun bawang. Tumis hingga layu
- 4
Beri air sedikit
- 5
Masukan saus sambal,saus tomat,kecap manis,saus tiram,garam,lada,gula dan penyedap
- 6
Lalu masukan sosis yg sudah di goreng. Masak hingga menyerap
- 7
Sausage Chicken siap di hidangkan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Chicken Katsu Saus Pedas Manis Chicken Katsu Saus Pedas Manis
Suami seneng bgt sama masakan ala Jepang gitu mams. Suka beli online gitu, akhirnya ku beranikan diri coba dan berusaha pede masak entah nanti apapun hasilnya 😅Daaann suamik, adek, sepupu bilang enaaak🥰🥰Senengnyaaa. Tapi selera ya mams, kalau suamik bilang katsunya kurang asin (maklum keturunan Surabaya suka yg asin pedas 😜✌)Besok aku belajar lagi mams, banyak bgt yg harus dikoreksi nih dari tepung terigu (seadanya) diluar pas hujan deras, bawang bombay juga pas tinggal dikit bgt 😂oiya aku terinspirasi dari @WillgoozKitchen tengkyu yaa Chef sudah berbagi teknik masakSelamat belajar untuk kita semua 😍😍 Kunnashihatul Ummah -
Chicken Katsu Saus Pedas Manis Chicken Katsu Saus Pedas Manis
Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya#GenerasiTheAprontis#GenerasiAprontis#MasakSimple#CookpadCommunitySurabaya#PekanPosbar#Ramadhan#MenuBerbukaPuasa#MenuSahurSimple#Takjil Alya Nurfitri🍳 -
Chicken Katsu Saus Pedas Manis Chicken Katsu Saus Pedas Manis
1 Februari 2018Udah pernah bikin katsu, tapi sekarang nyoba combine sama saus pedas manis daaan Alhamdulillah hasilnya cocok😊 Mila🧕🏻 -
Chicken Katsu Saus Pedas Manis Chicken Katsu Saus Pedas Manis
Solusi masak gampang ala aku.Ayam katsu di bumbu apa aja enak. Bahkan dicabai garam aja ngabisin nasi se bakul wkwkwk. #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #Ayam #ChickenKatsu #PawonCesansan Pawon Cesansan -
Chicken katsu saus pedas manis Chicken katsu saus pedas manis
Bikin chicken katsu bt bekal sm sarapan paksu,berhubung paksu jarang makan sayur jd aq kasih rebusan bayam d bawahnya. Cus bikin resepnya si chicken ika -
Chicken katsu saos pedas manis Chicken katsu saos pedas manis
Bude sayuran sudah hampir seminggu ini ndak jualan, jadi masaknya tergantung isi kulkas dan yg tersisa tinggal daging ayam fillet so jadilah menu ini... Bunda Khaila -
Chiken crispy saus pedas manis Chiken crispy saus pedas manis
Niatnya pengen bikin Yangnyeom Chiken,, tapi gk punya gochujang,, jd pake saus²an nya doang😂... Ini ngunah buanget gesssss ciuss DianMariana -
-
Fried Chicken Saus Pedas Manis Simpel Fried Chicken Saus Pedas Manis Simpel
Menu favorit, simpel, enak. Ini biasanya aku bikin otak-otak campur sosis dibumbuin gini, tapi mumpung ada ayam yaudah ayam ajah #PejuangGoldenApron3 Melati Hardison
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12239465
Komentar