Ayam tumis saus tiram

Rahma Haerulnisa
Rahma Haerulnisa @risfandra_192903
Kota Bogor

Menu sahur yang menurut aku simple banget.. pakai bahan yang ada di kulkas tinggal oseng2 jadi deh.. hehe

Ayam tumis saus tiram

8 orang berencana membuat resep ini

Menu sahur yang menurut aku simple banget.. pakai bahan yang ada di kulkas tinggal oseng2 jadi deh.. hehe

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

3 porsi
  1. 1/4dada ayam fillet
  2. 2 siungbawang merah
  3. 2 siungbawang putih
  4. Sedikitbawang bombay
  5. Secukupnyasaus tiram
  6. Secukupnyakecap (bisa skip klu ga terlalu suka manis)
  7. 1 sdmminyak goreng
  8. Secukupnyaair

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan minyak goreng, lalu masukan bawang merah, bawang putih dan bawang bombay tumis sampai harum.

  2. 2

    Masukkan air secukupnya, saus tiram dan kecap aduk rata.

  3. 3

    Terakhir masukkan ayam fillet yang sudah dipotong kotak-kotak ke dalam bumbu yang kita olah tadi.

  4. 4

    Angkat dan sajikan dengan penuh cinta ♥️👍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Rahma Haerulnisa
Rahma Haerulnisa @risfandra_192903
pada
Kota Bogor

Komentar

Resep Serupa