Pisang Goreng Madu ala Bu Nanik Tj. Duren

DJ. Ana
DJ. Ana @dj_ana19
Bekasi

Karena saya sukaaaa sekali dengan khas Pisang Goreng Madu Bu Nanik Tj. Duren, dan saya mencoba bikin sendiri karena efek PSBB dan pandemi corona

Pisang Goreng Madu ala Bu Nanik Tj. Duren

Karena saya sukaaaa sekali dengan khas Pisang Goreng Madu Bu Nanik Tj. Duren, dan saya mencoba bikin sendiri karena efek PSBB dan pandemi corona

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2pisang tandung (potong2 kecil)
  2. 3 sdmtepung beras
  3. 6 sdmtepung terigu
  4. 1 sdmmaizena
  5. 2 sdmgula pasir
  6. 2 sdmmadu
  7. 1/2 sdtgaram
  8. 1/2vanilla extrak
  9. 1/2bubuk vanilli
  10. 1santan kara (65ml)
  11. 100 mlair
  12. Secukupnyaminyak untuk menggoreng

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan bahan, dan campur semua bahan tadi beserta pisang. Aduk tata biar tidak ada yang mneggumpal.

  2. 2

    Setelah itu saya siapkan teplon kecil, yang diameter 10cm (teplon kecil yang biasa buat ceplok telor). Tapi di kasih minyak ya moms.

  3. 3

    Penggorengan pertama di teplon kecil, setelah sudah set dan setengah matang baru saya pindahkan goreng di penggorengan besar dengan minyak goreng yang banyak.

  4. 4

    Lalukan hal tsb, sampai adonan habis ya moms. Dan hidangkan 🤗🥰

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
DJ. Ana
DJ. Ana @dj_ana19
pada
Bekasi

Komentar (4)

jusdi
jusdi @Ambleng
kalau keras kenapa ya bun..

Resep Serupa