Sus kering mudah di buat

Rifai Nursarifudin
Rifai Nursarifudin @nabillaulfiasari

Sus kering topping chocochip

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 200 grmtepung terigu
  2. 100 grammargarin
  3. 1 gelasair
  4. Sedikitgaram
  5. 3 butirtelur

Cara Membuat

  1. 1

    Masak air dan margarin sampain mendidih. Setelah itu masukkan tepung terigu aduk hingga rata, kompir di matiin bisa enggak juga gapapa. Diamkan hingga dingin

  2. 2

    Setelah dingin, adonan di mixer masukan telur satu persatu

  3. 3

    Pasukkan plastik segitiga tinggal tata di loyang.

  4. 4

    Siapkan oven, dan kompor dengan api besar 45menit, kalau adonan sudah masuk oven kecilkan kompornya

  5. 5

    Tunggu hingga 40menit.

  6. 6

    Kalau suka sus isi, tinggal di tusuk pake tusuk gigi isi dengan selai coklat 😉😉

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Rifai Nursarifudin
Rifai Nursarifudin @nabillaulfiasari
pada

Komentar (7)

Dessy Raksawibawa
Dessy Raksawibawa @jagez
Bun aku udah nyoba beberapa kali tapi gg kering" gimna ya bun

Resep Serupa