Smoked Beef with PakCoy 🥓

Winny Dea Monica
Winny Dea Monica @wdeamonica
Jakarta, Indonesia

Ingin fancy food di dalam rumah dengan harga terjangkau? Resep ini bisa dicoba! Cara masaknya sangat sederhana buat kami yang mager banget untuk ikutin step-step resep yang sangat banyak! Ini bisa jadi lauk kamu untuk makan berbarengan nasi. Bisa disajikan untuk 1-2 orang saja!

Smoked Beef with PakCoy 🥓

4 orang berencana membuat resep ini

Ingin fancy food di dalam rumah dengan harga terjangkau? Resep ini bisa dicoba! Cara masaknya sangat sederhana buat kami yang mager banget untuk ikutin step-step resep yang sangat banyak! Ini bisa jadi lauk kamu untuk makan berbarengan nasi. Bisa disajikan untuk 1-2 orang saja!

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

25-30 menit
1-2 porsi
  1. 6 lembarsmoked beef
  2. secukupnyaGaram
  3. 4 siungbawang putih
  4. 4 siungbawang merah
  5. 2 bonggolpakcoy
  6. 3 sdmminyak goreng
  7. secukupnyaAir
  8. 1 buahcabe merah besar
  9. Secukupnyakaldu jamur

Cara Membuat

25-30 menit
  1. 1

    Cuci bersih & potong2 sayur & bahan. Utk pakcoy, pisahkan batang & daunnya

  2. 2

    Tumis dua bawang dan cabe merah raksasa hingga harum. Kemudian sisihkan ke wajan bagian samping, lalu masukkan smoked beef yang telah dipotong potong memanjang

  3. 3

    Setelah itu masukkan daun pakcoy dan air secukupnya. Aduk rata hingga mendidih. Tambahkan garam & kaldu jamur

  4. 4

    Aduk hingga rata! Jika daun pakcoy mulai layu, matikan api kompor! Siapkan tempat dan ENJOY 🥓🥬

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Winny Dea Monica
Winny Dea Monica @wdeamonica
pada
Jakarta, Indonesia
I cook because food is my love language! ♥️
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa