Sapi Lada Hitam 🥩 🌶

KARTK
KARTK @kartk
Jakarta - Birmingham

Sapi Lada Hitam 🥩 🌶

12 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
2 porsi

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Potong daging kecil-kecil dan cuci bersih. Tambahkan sedikit garam, royco dan tepung maizena. Aduk rata.

  2. 2

    Cincang paprika, bawang bombay dan bawang putih.

  3. 3

    Goreng daging sapi setengah matang. Kemudian tiriskan.

  4. 4

    Tumis bawang putih, bawang bombay dan paprika sampai harum. Kemudian masukkan air dan tambahkan lada hitam.

  5. 5

    Masukkan daging sapi. Tunggu hingga bumbu menyerap. Jika kuah kurang kental, bisa tambahka maizena yg dicairkan.

  6. 6

    Sapi lada hitam siap dihidangkan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
KARTK
KARTK @kartk
pada
Jakarta - Birmingham
I've been 15 months in The UK and never skip Indonesian cuisine just for a day! So here are my recipes ❤️🫰
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa