#7. Salad buah kilat

Rury Pandanwangi
Rury Pandanwangi @cook_23628292
Bogor to Jakarta

Karena nyiapinnya cepet banget :P, supaya keburu waktu berbuka puasa sore tadi dan waktunya udah mepet...

#saladbuah
#saladsederhana
#salad sehat

#7. Salad buah kilat

3 orang berencana membuat resep ini

Karena nyiapinnya cepet banget :P, supaya keburu waktu berbuka puasa sore tadi dan waktunya udah mepet...

#saladbuah
#saladsederhana
#salad sehat

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

10 menit
3 orang
  1. 1 buahnaga
  2. 1 buahapel
  3. 1 buahpear
  4. 6 bijistrawberry
  5. 1 sachetSKM
  6. 1 sachetmayonnaise
  7. 1/2 buahlemon lokal
  8. parutan keju cheddar
  9. 2-3 sdmyogurt

Cara Membuat

10 menit
  1. 1

    Kupas buah kemudian potong-potong dan tata dalam wadah

  2. 2

    Campur semua bahan dalam wadah dan aduk hingga rata, kecuali keju cheddar untuk toping

  3. 3

    Siram buah dengan saos salad buah dan tambah dengan parutan keju

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Rury Pandanwangi
Rury Pandanwangi @cook_23628292
pada
Bogor to Jakarta
"happy cooking, travelling and writting and share it"
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa