Bumbu Rujak Kacang Mete

Yesi
Yesi @yessy02
Purwokerto

Siang-siang enaknya ngerujak 🤤 nyoba resep rujak kacang metenya bu Restu Utami Dewi yang lagi booming mumpung bahan-bahannya ada. Cuss cobain wuenakkk 😁 O iyaa saya bikin seperempat dari resep di bawah ya, itu pun dah jadi banyak 😊

#PejuangGoldenApron3 #Week3

Bumbu Rujak Kacang Mete

14 orang berencana membuat resep ini

Siang-siang enaknya ngerujak 🤤 nyoba resep rujak kacang metenya bu Restu Utami Dewi yang lagi booming mumpung bahan-bahannya ada. Cuss cobain wuenakkk 😁 O iyaa saya bikin seperempat dari resep di bawah ya, itu pun dah jadi banyak 😊

#PejuangGoldenApron3 #Week3

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 15 buahcabai rawit merah (sesuai selera)
  2. 500 grgula merah (jangan gula merah aren/ gula merah kawung)
  3. 125 grkacang mete panggang (me: kacang mete goreng)
  4. Sedikitair
  5. Secukupnyabuah-buahan, potong2 (sesuai selera)
  6. Bumbu
  7. 10 grterasi matang
  8. 20 grasam jawa
  9. 1 sdtgaram

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan ulekan, tumbuk cabai rawit dan bumbu sampai halus.

  2. 2

    Masukkan gula merah, ulek kembali sampai tercampur rata. Pastikan tidak ada gula merah yang masih menggumpal.

  3. 3

    Tambahkan sedikit air agar sambal tidak terlalu berat dan kental. Masukkan asam jawa, ulek kembali sampai tercampur rata. Masukkan kacang mete, ulek kembali sampai tercampur rata.

  4. 4

    Sambal rujak kacang mete siap disajikan dengan potongan aneka buah-buahan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Yesi
Yesi @yessy02
pada
Purwokerto
Istri dan ibu dari 2 anak, suka uprek lamaaa di dapur nyobain resep baru, selalu belajar dan terus belajar :))
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa