Tahu Pindang Kuah Asem

Suka buat ini karena saat dimakan kuahnya terasa enak... Tapi kalau pak suami sukanya setelah ini di goreng jadi bumbunya lebih meresap.... tapi makan gini aja udah enak bangeet apalagi tahunya... 🤤🤤🤤
Tahu Pindang Kuah Asem
Suka buat ini karena saat dimakan kuahnya terasa enak... Tapi kalau pak suami sukanya setelah ini di goreng jadi bumbunya lebih meresap.... tapi makan gini aja udah enak bangeet apalagi tahunya... 🤤🤤🤤
Cara Membuat
- 1
Siapkan bahan yang diperlukan
- 2
Haluskan bumbu halus, kecuali tomat diiris.
- 3
Setelah halus, tumis bumbu sampai harum
- 4
Beri secukupnya air kedalam panci yang berisi ikan pindang, lalu masak
- 5
Masukkan bumbu halus yang ditumis tadi, aduk hingga merata
- 6
Masukkan tahu. Biarkan sampai mendidih
- 7
Setelah mendidih masukkan irisan tomat.
- 8
Masak hingga matang. Koreksi rasa...
- 9
Sajikan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
116. Pindang Tahu Kuah Pedas 116. Pindang Tahu Kuah Pedas
Source: Yurie Damayanti#SemangatUntukYuri#CloverPeduli#cookpadcommunity_surabaya#tidaksekedarmemasak#cookingwithhearteatingwithloveTerima kasih mbak Yuri untuk resepnya, sangat cocok sekali dengan selera saya 😉. Untuk kakak Sultan semoga tenang dan diberikan tempat terindah, love you kakak 😍. Tetap semangat mbak Yuri agar kakak tetap tersenyum bangga dengan mamanya yang hebat, love you 😍😍 Dapur Ning Ayu -
Tongkol Kuah Pindang Asem Tongkol Kuah Pindang Asem
Lagi pengen makan yang seger2 dan pedes, kebetulan punya ikan tongkol. Berhubung bosen di balado terus jadilah ini, yummy Elfa Nur Rahmatia -
-
Pindang kembung kuah asam Pindang kembung kuah asam
Di rumah msh da stok ikan kembung,bosen klo cm digoreng akhirnya dibuat pindang ja biar seger n bikin nafsu makan nambah.Caranya gampang n enak,happy trying good people 😄 Pawon Jeunk Tya -
Tumis pindang kuah Tumis pindang kuah
Menu malam ini 💕Pake Bumbu Iris, no KemiriLebih Enak pake Tomat, disini Aq *skip krn lg ga stok, tapi ttp endolitahhh 😙 Ibu Khanza Khafi -
Pindang Kuah Santan Pindang Kuah Santan
Bosen masak pindang digoreng atau dibalado akhirnya keinget ibu yang dulu pernah masak ini, lebih enak di buat begini kalau kataku 😂 Iqro Annisa -
-
Pindang patin kuah Pindang patin kuah
Masakin masakan kesukaan suamiku tercinta 😘 si saayang sampe nambah 😁🙏🏻💕 Momy icha -
Pindang kuah santan Pindang kuah santan
Pengen masak pindang yg sederhana aja tp enak... Krn belajar hidup sehat jdnya tiap masak ga pake msg hasilnya maknyuss jg lohImroatul Mufidah
-
-
Tahu Kuah Pedas Tahu Kuah Pedas
Aku doyan banget pedess. Dan di kulkas selalu masih ada stok tahu. Daripada mubazir ya dipakek aja yaa. Happy cooking. Bismillah 😍😘 Safira Basalamah
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar