Telur kuah cabai
Pakai bahan2 seadanya dan simpel banget👍
Cara Membuat
- 1
Panaskan minyak
- 2
Tumis cabai yang sudah di blender
- 3
Masukkan air beserta daun sop dan rosmerry
- 4
Tambahkan garam
- 5
Ceplok telur hingga setengah matang (sesuai selera)
- 6
Telur kuah cabai siap di santap
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Seblak Kuah Seblak Kuah
Hujan2 gini paling enak buat seblak 😁Pakai bahan seadanya di kulkasIni beneran simpel banget buatnya, tapi rasanya endess 😋Isi bisa menyesuaikan, kalau mau ditambah sosis atau bakso atau ceker atau makaroni silahkan, bisa diutak atik sendiri. Karna dirumah adanya cuma kerupuk, telur, sama sayur ya udah isinya aku pakai ini 😁 Tria -
Telur Kuah Telur Kuah
Ini resep dari abah tp aku modifikasi lagi..Ini enak banget menurut aku. Walaupun dari bahan yang sederhana tapi mantul.Bisa dijadiin referensi kalo bosen sama telur yang dimasak itu² aja.. Husna Aspan -
Kuah Daging Telur Jahe Kuah Daging Telur Jahe
hari ini cuacany mendungg ademm banget, jadi mau makan yg berkuah n yang anget", paling cocok jahe,trus hari ini ada challenge #CABEKU & #telur3in1jadi masak pakai telur, biar tambah enak ak tambahin daging deh🤤🤤🤤 Linda Lim -
Indomie kuah limau extra pedas Indomie kuah limau extra pedas
Cuaca dingin seperti ini enaknya makan apa yah... Sedangkan lihat bahan2 cuma seadanya, yuk kita akali Dapoerr Aisyah -
Telur kuah kecap Telur kuah kecap
Hai bund.. 🤗Masak simpel lagi untuk teman makan nasi ,pakai ini saja sudah nikmat banget kan.." nikmat mana lagi yang kau dustakan " begitulah katanya 🤣Mau buat yang mirip ala pontianak tapi berhubung tidak ada kecap asli sana ya begini juga mantap banget rasanya dan harum nih bund 🥰🔥🌶🌶Selamat mencoba dirumahHappy Cooking 👩🏻🍳💕#masak #masakanrumahan #masakanindonesia #masakannusantara #masakansimple #masakansederhana #masakanseharihari #reseponline #kuliner #kulinernusantara #kulinerindonesia #lauknusantara #kreasibunda #dapurbahagia #telur #telurayam #telurceplok #telurmatasapi #telurkuahkecap #teluralapontianak #telurkhaspontianak Dapur Bahagia -
Telur Ceplok kuah kecap Telur Ceplok kuah kecap
Dengan bahan sederhana dan seadanya, jadilah telur ceplok kuah kecap biar si kecil ga bosen heheShinta Mira
-
Telur Kuah Bumbu Cabai Telur Kuah Bumbu Cabai
Bagi yang ingin memasak telur yang simple tapi enak dan gampang buatnya ini sangat cocok untuk dicoba 😊💕#5resepterbaruku#TantanganPertamaku Ida Ayu Ratmawati -
Seblak kuah pedas Seblak kuah pedas
Padahal udah lama ga masak dan ga kepikiran mau masak ini tapi tiba2 Nisa temen sd gua pengen banget dan akhirny gua cobain masak untuk Nisa, dan inilah Seblak kuah pedas Home made. . Riska Triayani -
Mie Kuah Anti Gendut Mie Kuah Anti Gendut
Yang lg diet merapat . Bahan seadanya di lemari es ya . Sekalian ngabisin bahan2 di kulkas 😁 Irma Junita -
Cilok kuah pedas endesss!! Cilok kuah pedas endesss!!
Simpel dijamin endesss banget 👍,wajib untuk di coba ya Bun.😊😊 Endah Yan Af -
Ayam Rica-Rica Kuah Pedas Ayam Rica-Rica Kuah Pedas
Hallo,,Jadi tadi bingung mau masak apa, dan ada sisa bahan2 ini di dapur. Dan jadilah~~~Selamat mencoba ❤️👍 fildzah hanifah -
Telur kuah kecap pedas Telur kuah kecap pedas
Kali ini mrs. Akan bagi" Resep akhir bulan simpel dan cepat Mrs. Wasa
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12999544
Komentar