Brownies super gampang enak

17 orang berencana membuat resep ini
Desi Rosmiati
Desi Rosmiati @desii_ros
Bandung

Jadi cerita nya malam-malam ujan pengen banget makan yang manis grab n gofood ga ada yang mau ambil. Akhirnya ku cari dan kutemukan secercah DCC dan coklat bubuk juga chococip jadilah ini brownies 😂
Note : tidak ada foto atau video yaa karna memang ga niat 😁
1 lagi temen2 bisa pake chocolatos juga looh buat coklat bubuk nyaa.. hehe

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan A
  2. 65 grDCC > harusnya 150 gr
  3. 45gt mentega
  4. 50 mlminyak goreng
  5. Bahan B
  6. 150 grgula halus
  7. 3 butirtelur
  8. Bahan C
  9. 100 grterigu
  10. 120 grcoklat bubuk > harusnya 35 gr aja

Cara Membuat

  1. 1

    Satukan DCC mentega dan minyak goreng lalu lelehkan (aku dimasukin magicom 😁)

  2. 2

    Canpurkan gula tepung dan telur kocok sampai tercampur rata

  3. 3

    Masukan terigu juga coklat bubuk kedalam kocokan telur dan gula aduk rata

  4. 4

    Masukan lelehan DCC, minyak goreng dan mentega kedalam campuran adonan diatas, campurkan lagi sampai benar benar tercampur rata.

  5. 5

    Masukan kedalam loyang dan taburi chococip lalu oven dengan suhu 150 decel atas bawah selama 35 menit.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Desi Rosmiati
Desi Rosmiati @desii_ros
pada
Bandung
Mengisi waktu Luang dengan belajar memasak 😁Youtube : SKY CHANNEL IDIG : desii_rosTokped : daganggeulis
Lebih banyak

Resep Serupa