Beef Patty Steak with BBQ Sauce

32 orang berencana membuat resep ini
Merry Hidayat
Merry Hidayat @cook_16394040
sungai penuh, jambi

Berhubung didaerah sini steak susah, kalopun ada ya mahal dan gak enAk , yaudah bikin aja

#PejuangGoldenApron3

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 grDaging giling
  2. 7batanh Buncis
  3. 1 butirtelur
  4. 4 Sdmtepung roti dihaluskan
  5. 1 butirbawang bombay halus
  6. 2 siungBawang Putih
  7. 1/2 Sdtlada putih
  8. 1/2 sdtlada hitam
  9. Sejumputlada bubuk
  10. 1/2 sdtoregano kering
  11. 1/2 sdtgaram
  12. 1/4gula pasir
  13. 1 sdmsaus tiram
  14. 1 1/2 sdmmargarin
  15. 👉🏻Bahan Saus BBQ homemade👈🏻
  16. 3 SdmMinyak goreng
  17. 1/2bawang bombay cincang halus
  18. 3 SiungBawang putih
  19. 8 Sdmsaus tomat
  20. 60 grgula merah di tumbuk halus
  21. 6 sdmkecap inggris
  22. 1 sdtlada hitam
  23. 1 sdtgaram
  24. 1 sdtkaldu bubuk (sy pke kaldu jamur)

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan bahan. Cincang halus buncis, bawang bombay & bawang putih juga tepung roti

  2. 2

    Lalu campurkan semua bahan dng daging giling, tambahkan telur dan bumbu bumbu.

  3. 3

    Aduk semua hingga rata

  4. 4

    Bentuk bulat adonan, pipihkan.
    Istirahatkan adonan selama 30 menit di dalam freezer. Tujuannya agar bumbu bisa meresap sempurna dan adonan mudah dibentuk. Setelah 30 menit, keluarkan adonan dari freezer baru dibentuk.

  5. 5

    Panggang adonan di api kecil dan teflon dioles tipis margarin sampai mateng.. sebagian adonan bs dimasukan ke freezer ya

  6. 6

    👉🏻Cara Bikin Saus BBQ;; tumis bawang putih + bombay hingga layu, lalu masukan smua bahan dan tumis hingg meletup2 lalu matikan kompor

  7. 7

    Setelah dingin, matikan kompor lalu blender smua sausnya, dan saus bbq siap dihidangkan..

  8. 8

    Selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Merry Hidayat
Merry Hidayat @cook_16394040
pada
sungai penuh, jambi
Aku memasak/baking sesuai makanan apa yang aku dan suami suka, yang lg aku pengen.Mohon maaf untuk masakan rumahan maybe kpn2 sya share.. krna untuk mkanan rumahan, sya sekali masak bisa 3menu lebih dan jmlah bnyak🙏.. jd tdk smpat untuk foto bahan2nya tengkyu 🙏
Lebih banyak

Resep Serupa