Peda Telur Lombok Ijo

Zhely Rairy
Zhely Rairy @Zhely_Rairy
Medan

Recipe by Abuk Irun
Modified by Mami Zhely

Berikut ini resep yg aku sesuaikan, gak pakai rawit ijo karena ada 2 bocah Sholeh, gak pakai bawang bombay karena si Mama gak doyan😊
Aku tambahin dengan Ikan Peda Asin karena kebetulan ada stoknya
Resep ini aku padukan dengan Sayur Asem & Sambal Terasi jadi makin Joss
🤤🤭

#MamiZhely
#MenuRacikan
#MasakAsyik
#GenkGadoGado

Peda Telur Lombok Ijo

8 orang berencana membuat resep ini

Recipe by Abuk Irun
Modified by Mami Zhely

Berikut ini resep yg aku sesuaikan, gak pakai rawit ijo karena ada 2 bocah Sholeh, gak pakai bawang bombay karena si Mama gak doyan😊
Aku tambahin dengan Ikan Peda Asin karena kebetulan ada stoknya
Resep ini aku padukan dengan Sayur Asem & Sambal Terasi jadi makin Joss
🤤🤭

#MamiZhely
#MenuRacikan
#MasakAsyik
#GenkGadoGado

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

+/- 15 menit
3 porsi
  1. 1 ekorPeda Asin
  2. 2 butirTelur Ayam
  3. 5 bhCabe Ijo, iris-iris
  4. 1 bhCabe Merah Keriting, iris-iris
  5. 2 siungBawang Putih, iris tipis
  6. 1 siungBawang Merah, iris tipis
  7. 1 sdmSaus Tiram
  8. 1 sdtKecap Manis
  9. 1/4 sdtGula Pasir
  10. SejumputKetumbar Bubuk
  11. SecukupnyaMinyak Goreng

Cara Membuat

+/- 15 menit
  1. 1

    Siapkan bahan nya. Telur gak diceplok tapi aku orak-arik kan ya😊

  2. 2

    Terlebih dulu, goreng peda hingga matang. Angkat. Kemudian, tumis duo bawang hingga harum. Masukkan saus tiram, kecap manis, ketumbar bubuk & gula. Tambahkan telur + cabe ijo & merah. Orak-arik semuanya. Masukkan ikan peda asin, balutkan.

  3. 3

    Sajikan 👌🤤

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Zhely Rairy
Zhely Rairy @Zhely_Rairy
pada
Medan
Mami nya para jagoan (I'm a Queen)👑IG : @zhely_rairy
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa