Mun Tahu Kornet Brokoli

Source: Diarti
Cocok pisan kalau lagi males masak. Dan karena saya males wae dan selalu stok tahu jadinya pas deh. Di resep asli punya @Diarti pakai daging giling tapi saya lagi ngga stok jadinya kita pakai kornet saja yang kebetulan punya.
Mun Tahu Kornet Brokoli
Source: Diarti
Cocok pisan kalau lagi males masak. Dan karena saya males wae dan selalu stok tahu jadinya pas deh. Di resep asli punya @Diarti pakai daging giling tapi saya lagi ngga stok jadinya kita pakai kornet saja yang kebetulan punya.
Cara Membuat
- 1
Hancurkan tahu susu. Bisa diganti tahu putih/tahu cina.
- 2
Siapkan kornet. Saya pakai kornet yang masih ada serpihan dagingnya.
- 3
Cincang bawang putih dan tumis hingga harum.
- 4
Masukan kornet, tahu dan brokoli yang sudah direbus setengah matang. Aduk rata. Masak sekitar 3 menit. Bumbui dengan garam, gula, saus tiram dan minyak wijen. Aduk rata.
- 5
Tambahkan larutan maizena. Aduk hingga mengental. Angkat dan sajikan.
- 6
Tips untuk membuat makanan tidak tenggelam dalam wadah adalah dengan meletakan piring kecil terbalik dalam mangkuk.
Resep Serupa
-
Mun tahu brokoli Mun tahu brokoli
Baru tau kalo brokoli itu masuk dalamSawi familySetelah dapat surat dari mamah cookpad, baru deh saya tauMun tahu ini seperti bubur. Tinggal lep ajah, etapi brokolinya dikunyah dulu yaa 😂🤪Recook dari heshidayathttps://cookpad.wasmer.app/id/resep/13544224-mun-tahu-kornet-brokoli?invite_token=xekDQiAm4c5mSyGRdz1byJxd&shared_at=1612962968#CookpadCommunity_Tangerang#CocomtangPost_SawiFamily#PekanPosbarSawi cutzamania -
Mun Tahu Kornet Brokoli Mun Tahu Kornet Brokoli
Bismillah,setor resep ke 537source resep : CP Hes Hidayatikut meramaikan event pekanan tema olahan sawi, biar mudah dan ga bingung, saya pilih recook Team Squad dan Teh Min saja, sekaligus ucapan terima kasih untuk sharing pekananResep ini mudah dan cepat sekali membuatnya, praktis dan yang pasti anak-anak lahap, disantap hangat, cocok untuk cuaca di Depok yang lagi syahduAlhamdulillah, happy nya seorang ibu kalau masakannya langsung ludes dan dibilang ini enak Mah..kayak masakan restoran di Mall itu....#KreasiDepok_OlahanSawi#Cookpadcommunity_Depok#GA_TheNextLevel#PekanRayaSawi#MPASI Aini mama 2N 2R -
Mun Tahu Sayuran Mun Tahu Sayuran
Harusnya pakai daging cincang dan tahu cina. Tapi lagi ga punya.. saya pakai kornet dan tahu susu bandung. Tahunya enak jg sih *menghibur diri sendiri Nurtsani Liliana -
Mun Tahu Kornet dengan Brokoli Mun Tahu Kornet dengan Brokoli
Ihiy~ Cocok nih buat yang ga punya banyak waktu nyiapin lauk😉Source: @heshidayat Teny Fat Karwati -
Mun Tahu Veggie Mun Tahu Veggie
Saya penyuka masakan tahu. Selain tahu kaya protein, harganya pun terjangkau :-) Karena seminggu ini lagi "diet" makanan protein (terutama daging merah dan daging putih) saya mencoba membuat "mun tahu veggie" ini. Walaupun tanpa daging ayam atau udang yang biasanya menjadi pelengkapnya, rasanya masih lezat dan cara pembuatannya pun praktis Ajeng's La Cuisine 🥘🥗 -
Mun Tahu (kornet) Mun Tahu (kornet)
Resep ini harusnya pakai daging cincang, tp karna ga punya akhirnya pake kornet dan ternyata enakkkk 😋 R H -
Mun Tahu Daging giling Mun Tahu Daging giling
punya stok tahu yuk kita olah jd menu simple tp enak dan anak2 bisa jg ikut makansource : IG Jenscooking#PekanPosbar #TahuTempe #PejuangGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_Tangerang Clarissa's Kitchen -
Mun Tahu Kornet 🌧 Mun Tahu Kornet 🌧
inspirasi: ihdanasMasakan yang sangat cocok dikala hujan pengennya kemulan, tapi perut tetap harus makan 🤭😂Simple banget, temennya nasi hangat, dan pastinya ini lauk ramah anak 💕Resep asli daging giling, bawang bombai, dan maizena yaa aku menyesuaikan stok yang ada dirumah 😁#CookpadCommunity_Jakarta Lulu Irfana -
Mun Tahu Udang Mun Tahu Udang
Terinspirasi dari resep @henrychristi, saya bikin hari ini Mun Tahu Udang, cocok utk anak saya yg masih balita. Cepat dan mudah bikinnya lho!Terima kasih ya Ko utk resepnya 😄🙏 (saya skip arak, dan saya ganti daging sapinya dng udang). Ijin reshare ya...Note: Kalau utk papanya, saya tambahkan irisan cabe rawit sebelum mun tahunya selesai mendidih.#PekanPosbar#TahuTempe#PejuangGoldenBatikApron Ulla -
Mun Tahu Mun Tahu
Hai cookpaders... Spatula wag 3C minggu ini belajar cara membuat desain dengan menggunakan aplikasi Canva bersama mbak cantik @diartirosianti . Sebagai tanda apresiasi atas sharing ilmu yang di berikan oleh mbak Diarti, kami membuat cooksnap dari setiap resep mbak Diarti.Terima kasih mbak Diarti atas sharing ilmunya , semoga ilmu yan di berikan jadi berkah buat kami semua yang menerimanya 🙏Kebetulan saya suka dengan Mun Tahu ini , hanya saja saya belem pernah membuatnya n kali ini kesempatan saya untuk membuat mun tahu ini.Source : Diarti RosiantiLink resep asli 👇https://cookpad.wasmer.app/id/resep/10598169-mun-tahu-simple?invite_token=pHFhgkyEiK72H67iS5bvJyd9&shared_at=1631791433#CookingCommunityClass_DesainCanva#Spatula3C_Diarti#CookpadCommunity_Palembang#SalamKompakSelalu#ResepWongKito#MamiCay#September21 Desfita_MamiCay -
Mun Tahu Ayam Mun Tahu Ayam
Aku kan selalu stock tahu susu jombang, nah krn seminggu kmrn mau keluar kota dan masih ada tahu susu yg harus habis sebelum pergi, jadi deh di bikin resep ini tapi pakai tahu susu#PejuangGoldenBatikApron#week5 Nanda
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar (3)