Bomboloni / Donat

14 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 200 grTepung terigu protein tinggi
  2. 50 grTepung terigu protein rendah
  3. 1 butirTelur
  4. 2 sdmsusu bubuk
  5. 2 sdmGula pasir
  6. 100 mlAir dingin
  7. 35 grMentega
  8. 5 grRagi instan
  9. secukupnyaGaram
  10. Isian : Selai Coklat / Stroberry

Cara Membuat

  1. 1

    Dalam wadah, masukan terigu, gula, susu bubuk dan ragi, aduk rata

  2. 2

    Masukan telur dan air secara perlahan, uleni sampai kalis

  3. 3

    Kemudan masukan mentega dan garam, uleni hingga benar2 kalis dan tidak lengket, lalu tutup dengan serbet / plastik wrap selama 30 menit

  4. 4

    Jika sudah mengembang, uleni sebentar hingga udara di adonan habis, dan bagi adonan beberapa bagian (me : @30 gr) lalu bulatkan, tutup dan diamkan selama 20 menit

  5. 5

    Panaskan minyak dengan api kecil, goreng donat hingga kecoklatan dan jangan di bolak balik

  6. 6

    Setelah matang tunggu dingin dan tusuk donat menggunakan sumpit dan isi sesuai selera

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Vyan Ispayana
Vyan Ispayana @vyanispayana
pada
Tangerang
Mothers Of TwoHappy MommyHappy WifeWorking Woman
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa