Mie Kwetiau Goreng

Dapoer_Heny
Dapoer_Heny @dapoerheny24

Bisa jadi ide jualan lohh....

Mie Kwetiau Goreng

36 orang berencana membuat resep ini

Bisa jadi ide jualan lohh....

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 bungkusmie kwetiau
  2. 1 ikatsawi manis
  3. 5 siungbawang merah
  4. 3 siungbawang putih
  5. 1 genggamcabe rawit (sesuai selera)
  6. 2 sdmsaus tiram
  7. 3 sdmkecap manis
  8. 2 batangdaun bawang (iris kasar)
  9. 2 batangseledri (iris kasar)
  10. 1 sdtlada bubuk
  11. 1 sdtkaldu bubuk
  12. Sck minyak goreng untuk menumis
  13. Sck garam
  14. Pelengkap:
  15. Telur
  16. Timun
  17. Tomat

Cara Membuat

  1. 1

    Didihkan air secukupnya, rebus mie kwetiau selama kurleb 5 menit, kemudian tiriskan

  2. 2

    Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe rawit, dan garam

  3. 3

    Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus sampai wangi, tambahkan kaldu bubuk, lada bubuk, lalu masukkan sawi, daun bawang, seledri, masak hingga sawi layu

  4. 4

    Kemudian masukkan mie kwetiau, kecap manis, saos tiram, aduk hingga tercampur rata, koreksi rasa

  5. 5

    Sajikan dengan bahan pelengkap telur, timun, tomat dan kerupuk juga boleh

  6. 6

    Mie kwetiau goreng siap untuk dinikmati

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dapoer_Heny
Dapoer_Heny @dapoerheny24
pada
❤️ Baking, Cooking👩🏻‍💻 Working mom
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa