Cadbury chocolate cookies

Berawal dari ga nemu chocochip di TBK manapun,, trs ketemu coklat cadbury lg diskon, akhirnya jadilah cadbury cookies yg harus selalu bikin stiap lebaran.
Cadbury chocolate cookies
Berawal dari ga nemu chocochip di TBK manapun,, trs ketemu coklat cadbury lg diskon, akhirnya jadilah cadbury cookies yg harus selalu bikin stiap lebaran.
Cara Membuat
- 1
Kocok mentega, gula halus, gula palem, garam dan vanili bubuk selama 1 menit
- 2
Masukan telur dan baking powder kemudian kocok hingga mengembang
- 3
Masukan tepung terigu, kemudian aduk rata dengan spatula
- 4
Terakhir masukan coklat cadbury yang sudah dicincang aduk lagi dengan spatula
- 5
Cetak adonan dengan menggunakan 2 buak sendok teh diatas loyang yang sudah di olesi mentega. Beri jarak karna nantinya adonan akan meleber saat dipanggang
- 6
Panggang cookies hingga matang
- 7
Cadbury chocolate cookies siap disajikan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Cadbury cookies Cadbury cookies
berawal dr kesalahan resep cookies coklat sampai dibuang 1 adonan penuh. akhirnya kepikiran bikin cookies coklat tapi nggak pake bubuk coklat diganti sama cadbury chocolate drink. iseng bikin pakai resep campur" hampir aja gagal, akhirnya jadi juga n penampakan awal waktu blm dingin digigit kq lengket", setelah dingin bener dimakan enak juga. yuk cuzz resepnya caroline Tina (宜 祥) -
Cadbury Cookies Cadbury Cookies
Setelah mengikuti #BelajarMasakBarengKomunitas tentang #KelasKueKering , aku senang banget karena menambah ilmu per bakingan membuat adonan cookies yang sat set biar menghemat waktu👌Agar cookies nya jadi spesial,aku menggunakan produk yang berkualitas seperti cookies yg kubikin ini menggunakan margarin, gula halus & maizena dari Rose Brand karna terbuat dari bahan alami berkualitas tinggi yang diproses secara higienis,sehingga cookies yang di hasilkan memiliki cita rasa lembut,garing & enak tentunya👍#GAS2025#CookpadCommunity_KalSelBar#CookpadCommunity_Borneo#ResepAgustinaErlinda Agustina Erlinda -
Cadbury Cookies Cadbury Cookies
Coklat lover cobain deh bikin ini, enaknya gak rela bagi-bagi 😂 #KudapanCokelat #GAS2025 Cinthia Septa -
Choco cookies cadbury Choco cookies cadbury
Request suami pngn cookies coklat yg bnr2 nyoklat,akhirnya dpt ide bkin ini,alhamdulillah berhasil dan suami suka..☺☺ rani destriani -
Cadbury Melted Cookies Cadbury Melted Cookies
SPILL COY (kreaSi PILihan COboY) dengan Tema Kue Manis Untuk Ibu.merayakan Hari Ibu bersama Cookpad dengan menghadirkan kreasi kue istimewa untuk Ibu supaya momen Hari Ibu lebih bermakna.#SpillCoy_KueUntukIbu#SpillCoy2024#Coboy2024#KueUntukIbu#CookpadCommunity_Surabaya Rachma Nita -
Tart Cadbury Cookies Tart Cadbury Cookies
Kue yang berasal dari negri jiran Malaysia ini sangat disukai anak-anak. Siapa sih yang nolak makan coklat cadbury yang lembut dengan balutan butter cookies renyah yang wangi dan menggugah selera. Pasti lebaran akan semakin meriah dengan sajian kue kering ini.#PejuangGoldenApron3 AnisaKusuma80 -
Cadbury Choco Cookies cruncy kressss Cadbury Choco Cookies cruncy kressss
Kebetulan ada bubuk coklat Cadbury yg lama ga dipake, lumayan bisa dibuat cookies utk cemilan nikus malam hari.. Rasanya khas coklat Cadbury dan yg nyenengin pas digigit renyahnya itu lho kress kyk krupuk.. Mega- -
Cadbury Oatmeal Cookies Cadbury Oatmeal Cookies
kue ini taste nya nggak terlalu manis, cocok di lidah saya, tekstur oatmeal nya jg bikin nambah enak pas di gigit tastee kitchen -
-
Cadburry Chocolate chips cookie Cadburry Chocolate chips cookie
Source : Benika’s delightTmn2 bagi yg doyan cookies 🍪 Apa lg seperti film barat yg makan cookies sambil celup2 susu 🥛 Sangat wajib coba resep ini!Ini resep mudah bgt dn anti gagal, resep asli dari Benika’s delight, disini aq modif toppingnya, aq pakai coklat cadburry, dn rasanya lbh endulllll😍 Miss K -
388. Cadbury Cheese Cookies 388. Cadbury Cheese Cookies
Bulan Februari bulan penuh cinta banyak coklat bertebaran minta diambil dengan harga promo..Cocok banget dengan bahan pilihan tantangan balon minggu ini : kopi, teh dan coklat untuk mood booster..Pilihan saya jatuh pada coklat, dan dibuat menjadi kue kering 😁 bisa menjadi sajian saat tamu datang berkunjung ataupun ngemil asyik bareng keluarga..Sumber resep : YT (cookingwithhel)Lihat resep kue kering lainnya :#ResepKueKering_Julie07#BALONChallenge #MoodBooster#GenerasiAprontis#CookpadCommunity_Tangerang Juliana Tendeas
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar