Tahu Walik Super Crispy

aulia
aulia @cook_18818002

Cara buat simple dan anti gagal. Enak, gurih, renyah, bisa dimakan semua kalangan 👌🏻

Tahu Walik Super Crispy

19 orang berencana membuat resep ini

Cara buat simple dan anti gagal. Enak, gurih, renyah, bisa dimakan semua kalangan 👌🏻

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30menit
Rame-rame
  1. 250 grAyam giling / dada ayam
  2. 30-40tahu coklat
  3. 100 grtepung tapioka
  4. 50 grtepung terigu
  5. 100 grair
  6. secukupnyaDaun bawang
  7. 4-5 siungbawang putih
  8. secukupnyaKaldu bubuk, lada, garam
  9. secukupnyaMinyak

Cara Membuat

30menit
  1. 1

    Haluskan bawang putih (ulek/blender)

  2. 2

    Iris daun bawang sesuai selera

  3. 3

    Masukan semua bahan kecuali tahu aduk sampai rata

  4. 4

    Gunting tahu atau bagi 2 tahu keluarkan isian tahunya campurkan dengan adonan dan balikan tahunya

  5. 5

    Ambil satu sendok makan adonan dan masukan kedalam tahu

  6. 6

    Goreng dengan minyak api sedang sampai kuning keemasan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
aulia
aulia @cook_18818002
pada

Komentar

Resep Serupa