Somay Ayam

Maica
Maica @maica79

Karena suka ngemil buat cemilan sendiri🤭

Somay Ayam

40 orang berencana membuat resep ini

Karena suka ngemil buat cemilan sendiri🤭

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam 30 m
5 porsi
  1. 250 grdada ayam blender
  2. 1 bhlabu siam sedang
  3. 1 butirtelur
  4. 4 bhbawang putih
  5. 250 grtapioka
  6. 100 grterigu
  7. Garam, lada, penyedap
  8. secukupnyaAir es

Cara Membuat

1 jam 30 m
  1. 1

    Blender ayam, labu, bawang putih

  2. 2

    Campur semua bahan

  3. 3

    Didihkan air

  4. 4

    Masukkan adonan somay sesendok2 makan

  5. 5

    Angkat jika sudah naik

  6. 6

    Masukkan ke kukusan

  7. 7

    Kukus sampai matang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Maica
Maica @maica79
pada

Komentar

Resep Serupa