Bubur tisa 4 bintang

Monika Widi Astuti
Monika Widi Astuti @cook_5164550
Jatiroto

Seadanya dirumah ya itu yg dimasak 🤣

Bubur tisa 4 bintang

100+ orang telah melihat resep ini

Seadanya dirumah ya itu yg dimasak 🤣

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1jam+-
3x makan
  1. 2 sdmberas
  2. Sepotonghati sapi
  3. Sepotongtahu putih
  4. 2 kuntumkembang kol
  5. 1 siungbawang putih
  6. 1 siungbawang merah
  7. 3 cmloncang
  8. 3 cmsledri
  9. Secukupnyaair

Cara Membuat

1jam+-
  1. 1

    Geprek bawang merah bawang putih

  2. 2

    Masukkan semua bahan kedalam panci

  3. 3

    Masak dengan api kecil

  4. 4

    Setelah matang, saring.

  5. 5

    Sajikan

  6. 6

    Sisanya boleh ditaruh frezer

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Monika Widi Astuti
Monika Widi Astuti @cook_5164550
pada
Jatiroto
suka makan, suka jajan, suka masak 😇
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa