Tumis Tahu Kacang Panjang

-BundaAldrin-
-BundaAldrin- @nandalfatih
Tangerang Selatan

Masak yang cepet, enak dan pedas..

Tumis Tahu Kacang Panjang

6 orang berencana membuat resep ini

Masak yang cepet, enak dan pedas..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

20 menit
3 - 4 orang
  1. 1 ikatkacang panjang
  2. 3 buahtahu goreng
  3. 2 siungbawang merah
  4. 1 siungbawang putih
  5. 1/2 siungbawang bombay ukuran kecil
  6. 6 buahcabe rawit merah
  7. Secukupnyaebi/ udang rebon
  8. 1 lembardaun salam
  9. Secukupnyagaram
  10. Secukupnyaair

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Tumis bawang merah, bawang putih, dan cabe rawit merah yang sudah di iris2 dengan ebi dan daun salam sampai wangi dan harum

  2. 2

    Masukkan tahu yang sudah di potong2 kecil, aduk rata. Lalu tambahkan secukupnya air. Tunggu sampai panas

  3. 3

    Masukkan kacang panjang dan bawang bombay. Tambahkan secukupnya garam. Aduk rata dan tunggu sampai kacang panjang layu dan air menyusut.

  4. 4

    Angkat dan sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
-BundaAldrin-
-BundaAldrin- @nandalfatih
pada
Tangerang Selatan
happy wife 😊 | moms of two sholeh son 👨👦 | ingin belajar memasak untuk keluarga 😎😉
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa