Bagikan

Bahan-bahan

1jam
Loyang 18*18 po
  1. 180 grTepung terigu
  2. 150 grGula pasir
  3. 100 grMargarin
  4. 4 butirTelur utuh
  5. 1 sdtSP
  6. 1/4 sdtBaking Powder (1gr)
  7. 1 sdmTepung maizena (10gr)
  8. 2 sdmsusuk bubuk (dancow)
  9. Vanili
  10. Bahan toping
  11. secukupnyaCoklat bubuk

Cara Membuat

1jam
  1. 1

    Mixer 4 telur utuh dan SP hingga putih mengental dengan kecepatan tinggi.

  2. 2

    Masukkan gula sedikit demi sedikit sambil terus di mixer dengan kecepatan tinggi.

  3. 3

    Setelah telur sudah kaku, masukkan tepung, baking powder, tepung maizena, dan vanili sedikit demi sedikit ke dalam adonan. Aduk dengan menggunakan spatula.

  4. 4

    Masukkan mentega yang sudah dicairkan dan tidak terlalu panas ke dalam adonan sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga tercampur rata.

  5. 5

    Masukkan ke dalam loyang yang sudah dilumuri mentega dan ditaburi tepung. Sisihkan sedikit adonan putih untuk toping dan masukkan coklat bubuk lalu aduk hingga merata.

  6. 6

    Hentakkan loyang yang sudah berisi adonan putih. Kemudian tuangkan adonan coklat seperti zigzag dan bentuk dengan menggunakan lidi. Hentakkan kembali loyang hingga permukaan rata.

  7. 7

    Panggang di dalam oven sekitar 30menit dengan api kecil hingga sedang.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Simple Id
Simple Id @simple_cookid
pada
Semarang
Suka coba-coba bikin makanan :)
Lebih banyak

Komentar (3)

natt_rd
natt_rd @natt_rd
kl misal udah dingin, bagian atas cake nya kke basah nyenyek gt ga?

Resep Serupa