Kwetiau goreng ayam

deassyifa
deassyifa @deassyifa
Bogor

Menu rumahan simpel cocok untuk sarapan

Kwetiau goreng ayam

4 orang berencana membuat resep ini

Menu rumahan simpel cocok untuk sarapan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
3 orang
  1. 500 gramkwetiau basah
  2. 200 gramdada ayam, potong dadu
  3. 2 buahtelur ayam
  4. 1 ikatcaisim
  5. secukupnyaGaram, kaldu penyedap, merica, & kecap manis
  6. Bumbu halus
  7. 5 siungbawang putih
  8. 2 butirkemiri

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Siapkan bahan. Cuci bersih kwetiau & caisim, potong dadu ayam, & haluskan bumbu.

  2. 2

    Tumis bumbu halus sampai warna kuning kecoklatan dan aroma harum sudah tercium.

  3. 3

    Masukkan telur & dada ayam yg sudah ditumis sebelumnya

  4. 4

    Masukkan kwetiau, tambahkan garam, merica, penyedap, dan kecap secukupnya. Aduk rata.

  5. 5

    Terakhir masukkan caisim, aduk sebentar hingga layu.

  6. 6

    Kwetiau goreng ayam siap disajikan. Jika tidak ada ayam bisa diganti bakso, sosis, dll atau dengan telur saja juga cukup. Praktis, cepat, cocok untuk sarapan atau bekal.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
deassyifa
deassyifa @deassyifa
pada
Bogor

Komentar

Resep Serupa