Crabby Patty / daging isi burger

Mamasuper
Mamasuper @mamasupersekali
Bandung

Hayo siapa yg anak2nya suka nonton Spongebob? Pasti mereka penasaran apakah itu? Apa rasanya? Enakkah itu? Terus minta sama mamaknya 🤣🤣🤣 karena itu terjadi sama aku juga saat anak2 masih kecil dulu. Crabby pattynya spongebob itu daging isian burger.. bikinnya gampang banget.. lebih hemat juga di banding klo kita jajan burger.. ini resepnya

#pemburuGa3
#pejuanggoldenapron3
#cookpadcommunity_bandung
#olahandaging

Crabby Patty / daging isi burger

Hayo siapa yg anak2nya suka nonton Spongebob? Pasti mereka penasaran apakah itu? Apa rasanya? Enakkah itu? Terus minta sama mamaknya 🤣🤣🤣 karena itu terjadi sama aku juga saat anak2 masih kecil dulu. Crabby pattynya spongebob itu daging isian burger.. bikinnya gampang banget.. lebih hemat juga di banding klo kita jajan burger.. ini resepnya

#pemburuGa3
#pejuanggoldenapron3
#cookpadcommunity_bandung
#olahandaging

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30menit
5org
  1. 500 grdaging cincang
  2. 1 bhbawang bombay
  3. 3 siungbawput cincang
  4. 1 sdtmerica bubuk
  5. 1/2 sdtpala bubuk
  6. 1/2 sdtgaram
  7. 1 sdtkaldu sapi/kaldu jamur
  8. Sejumputgula putih

Cara Membuat

30menit
  1. 1

    Cincang bawang bombay dan bawang putih, lalu dalam wadah aduk bersama daging giling dan bumbu lainnya.

  2. 2

    Test rasa dgn cara di panggang 1sdt dengan sedikit mentega. Setelah oke.. timbang masing2 100gr.

  3. 3

    Bentuk bulat, pipihkan dan bungkus dengan plastik clingwrap. Bisa langsung di panggang atau simpan di freezer untuk stock.

  4. 4

    Jika akan di panggang gunakan sedikit mentega pada pan anti lengket, api kecil. Panggang hingga kecoklatan dan siap d nikmati sebagai isian roti bund. Dengan tambahan tomat, keju, selada/lettuce dan saus atau mayo kesukaan masing2

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mamasuper
Mamasuper @mamasupersekali
pada
Bandung
IG @mamasupersekali @mamasuper.marketOtodidak..karena tuntutan anak😍😍
Lebih banyak

Komentar (2)

April Lutviani
April Lutviani @Aprilutvian11
Jangan sampai plankton melihat ini!

Resep Serupa