Ubi Panggang (Baked Sweet Potato)

drynaknight
drynaknight @szforanyrd
Surabaya

Menu diet ya momss, biasanya saya kukus, tapi kali ini panggang aja gampang banget buatnya, hasilnya empuk banget dan manis.

Ubi Panggang (Baked Sweet Potato)

14 orang berencana membuat resep ini

Menu diet ya momss, biasanya saya kukus, tapi kali ini panggang aja gampang banget buatnya, hasilnya empuk banget dan manis.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
  1. Ubi Cilembu atau Ubi lainnya
  2. Alumunium Foil

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Cuci bersih ubi yang akan di panggang, kemudian tusuk tusuk permukaan dengan garpu

  2. 2

    Bungkus dengan Alumunium foil sampai tertutup semua bagian.

  3. 3

    Panggang 1 jam dengan api 200-250 derajat celcius.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
drynaknight
drynaknight @szforanyrd
pada
Surabaya
‎مَاشَآءَاللّهُMothery-Housewife things - IG: @szforanyrcd
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa