Bolu Buah Naga lembut

Agustin
Agustin @ag_ustin
Wonosobo

Masih edisi buah naga yg harganya 6000/kg. Adonan menggunakan 1 butir telur, tp hasilnya super lembut.

Bolu Buah Naga lembut

10 orang berencana membuat resep ini

Masih edisi buah naga yg harganya 6000/kg. Adonan menggunakan 1 butir telur, tp hasilnya super lembut.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 5 sendok makantepung terigu
  2. 5 sendok makangula pasir
  3. 1 butirtelur
  4. 1 sendok tehsp/ovalet/tbm
  5. 1 sendok tehbaking powder
  6. 2 sendok makanminyak goreng/margarin
  7. 1 sendok makantepung maizena
  8. 1/2 butirbuah naga ukuran sedang

Cara Membuat

  1. 1

    Blender buah naga tanpa air dan tidak perlu disaring

  2. 2

    Campur telur, gula, sp. Mixer dengan kecepatan tinggi hingga berwarna putih dan agak padat.

  3. 3

    Matikan mixer. Campurkan tepung terigu, maizena, baking powder, buah naga, minyak/margarin leleh.

  4. 4

    Panaskan oven. Sambil menunggu oven panas, olesi loyang dengan minyak/margarin dan dtaburi terigu diatasnya (biar g lengket dloyang)

  5. 5

    Masukan adonan kedalam loyang

  6. 6

    Oven kurang lebih 35 menit menggunakan oven kompor dengan api sedang cenderung kecil

  7. 7

    Tunggu hingga dingin baru bisa dpotong

  8. 8

    Selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Agustin
Agustin @ag_ustin
pada
Wonosobo

Komentar

Resep Serupa