Bakwan jagung manis

Pawon Fira
Pawon Fira @pawon_fira

Resep dari : @mellputrie

Bakwan jagung manis

9 orang berencana membuat resep ini

Resep dari : @mellputrie

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
banyak
  1. 2 buahjagung manis yang sudah di pipil
  2. 1 batangbawang pre sudah di potong kecil kecil
  3. 5 sdmtepung beras
  4. 3 sdmtepung terigu
  5. 1 butirtelur
  6. secukupnyaGaram, gula, penyedap
  7. 1 sdtmerica bubuk
  8. secukupnyaAur
  9. Bumbu halus
  10. 5 siungbawang merah
  11. 3 siungbawang putih
  12. 1 sdmketumbar
  13. 1 sdmkunyit bubuk (2 ruas kunyit), buat pewarna biar kuning

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Haluskan bumbu, setelah halus beri sebagian jagung dan ulek kasar

  2. 2

    Masukkan semua bahan dan bumbu, aduk hingga rata, kecuali air

  3. 3

    Tambahkan air sedikit demi sedikit sesuai selera, jangan terlalu encer dan kental

  4. 4

    Siap digoreng di minyak panas

  5. 5

    Selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Pawon Fira
Pawon Fira @pawon_fira
pada
semenjak saya berhenti bekerja, yang dulunya jarang masak sekarang jadi doyan masak.masakannya masih yg simpel simpel aja, yang penting suami cocok dan sukasemoga kalian suka sm resep saya ❤️
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa