Wajib Coba! Sambel Bawang Bombay enak banget

Rasa Rumah di Tanah Rantau
Rasa Rumah di Tanah Rantau @RasaRumah_

Ceritanya mau ngabisin bawang Bombay di kulkas yang udah mulai layu. Iseng masukin ke sambal bawang ala-ala aku. Guess what.... Enak bangeeettt. Yang suka pedess kudu bangeett kalian coba ya.

Wajib Coba! Sambel Bawang Bombay enak banget

22 orang berencana membuat resep ini

Ceritanya mau ngabisin bawang Bombay di kulkas yang udah mulai layu. Iseng masukin ke sambal bawang ala-ala aku. Guess what.... Enak bangeeettt. Yang suka pedess kudu bangeett kalian coba ya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 300 grCabe
  2. 300 grBawang merah
  3. 159 grBawang putih
  4. Bawang Bombay sedang (100-150gran)
  5. secukupnyaGaram
  6. SecukupnyaPenyedap

Cara Membuat

  1. 1

    Kupas bawang bombai dan iris tipis-tipis. Sisihkan

  2. 2

    Kupas bawang merah dan putih

  3. 3

    Blender bawang merah, putih, dan cabe + air secukupnya (jangan terlalu halus)

  4. 4

    Panaskan wajan dan masukkan sedikit minyak. Ketika sudah panas, masukkan bawang Bombay. Aduk-aduk sampai layu

  5. 5

    Masukkan bumbu yang sudah diblender. Tambahkan air. Aduk-aduk

  6. 6

    Setelah bumbu tidak terlalu langu. Masukkan minyak agak banyak.

  7. 7

    Aduk-aduk sampai matang.

  8. 8

    Masukkan garam dan penyedap. Icip dan matikan api.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Rasa Rumah di Tanah Rantau
pada
Mencoba menghadirkan rasa rumah di luar rumah
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa