Tumis brambang

5 orang berencana membuat resep ini
Diah Wisaksono
Diah Wisaksono @danisoeharto
Yogyakarta

Menuruti permintaan anak wedok ada yg lagi viral kata yakni tumisan brambang..
Oke deh...

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
4 orang
  1. 1/4Bawang merah
  2. 5cabe merah dan 5 rawit merah
  3. Seikatdaun bawang
  4. secukupnyaGaram dan penyedap rasa
  5. 4 sdmMinyak goreng

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Bawang merah dikupas dan bila ukuran besar dpotong kasar bila kecil2 utuh tidak apa2, dan potong semua bahan lainya kecuali cabe diulek kasar

  2. 2

    Tumis bawang merah sampai agak layu, tambahkan bahan lainya satu persatu

  3. 3

    Setelah semua bahan masuk tambahkan garam dan penyedap rasa secukupnya, koreksi rasa bila cukup lalu angkat dan sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Diah Wisaksono
Diah Wisaksono @danisoeharto
pada
Yogyakarta
Ibu Rumah Tangga
Lebih banyak

Resep Serupa