Foto resep MPASI 9 bulan daging telur ayam

MPASI 9 bulan daging telur ayam

Nanda
Nanda @nandaras

Sayurnya lagi abis, belom belanja soalnya takut :")
Resep ini ga ada fotonya soalnya baru trial pertama kali nyampurin kuning telor untuk dimasak di slow cooker alias takut gagal eh tapi ternyata berhasil wekeke wangi dan syedappp

MPASI 9 bulan daging telur ayam

1 orang berencana membuat resep ini

Sayurnya lagi abis, belom belanja soalnya takut :")
Resep ini ga ada fotonya soalnya baru trial pertama kali nyampurin kuning telor untuk dimasak di slow cooker alias takut gagal eh tapi ternyata berhasil wekeke wangi dan syedappp

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

3 kali makan
  1. secukupnyaDaging cincang
  2. 2 cup kecilBeras
  3. 1 butirtelur ayam, ambil kuningnya
  4. secukupnyaKecap
  5. 1 buahunsalted butter
  6. secukupnyaKaldu jamur
  7. Bumbu aromatik
  8. 1 siungbawang merah
  9. 1 siungbawang putih

Cara Membuat

  1. 1

    Iris tipis bawang putih dan bawang merah, tumis dengan unsalted butter sampai harum

  2. 2

    Tumis daging cincang, bumbui dengan kaldu jamur (saya pakai totole) dan kecap. Tambahkan air secukupnya

  3. 3

    Cuci beras, masukkan ke dalam slow cooker bersama daging yang sudah ditumis

  4. 4

    Pisahkan kuning dan putih telur, masukkan kuning telur ke dalam slow cooker bersama bahan lainnya.

  5. 5

    Set slow cooker 2 / 3 / 4 jam. Voila! Sajikan dengan cinta ❤

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nanda
Nanda @nandaras
pada
kalo masak suka gainget buat foto 🤣
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa