Sushi Abon telur

7 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 lembarnori
  2. 1 butirtelur
  3. secukupnyaAbon
  4. Timun (saya skip)
  5. Mayonise
  6. Saos Tomat
  7. Saos pedas (yg suka pedas)

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan nori kemudian beri nasi lalu pipihkan nasi di atas nori, beri sedikit ruang kosong nori pada bagian ujung

  2. 2

    Goreng telur dadar kemudian potong memanjang

  3. 3

    Taruh Telur pada bagian ujung nori yg sudah di beri nasi, kemudian taburkan abon

  4. 4

    Gulung menggunakan alat gulung sushi. Jangan lupa bagian ujung nori yg tidak ada nasi diberi sedikit air agar menempel

  5. 5

    Potong penggunakan pisau tajam yg telah dibasahi sedikit air agar nasi tidak menempel

  6. 6

    Nori siap di sajikan dengan saos tomat, saos Cabai dan juga taburan abon di atasnya

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Masak Hari Ini
Agustina_Syams
Agustina_Syams @agustina_syams
pada
Palangkaraya
AssamualaikumIbu satu anak yg hobby masak tapi gk hobby yg ribet. jadilah menu masakan saya simpel tapi InsyaAllah menggugah selera 🥰selamat mencoba, jgn lupa recook 💕Kalimantan Tengah - Palangkaraya, Pangkalanbun
Lebih banyak

Resep Serupa