Kue Sarang Laba-Laba Crispy

"Saya bukan juru masak yang hebat, saya bukan seniman hebat, tapi saya suka seni, dan saya suka makanan. Jadi, saya adalah penjelajah yang sempurna." - Michael Palin
Source: @IrmaRays 🥰🥰🥰
#PejuangGoldenBatikApron
#CookpadCommunity_Yogyakarta
#memasakdengancinta
#masakituibadah
Kue Sarang Laba-Laba Crispy
"Saya bukan juru masak yang hebat, saya bukan seniman hebat, tapi saya suka seni, dan saya suka makanan. Jadi, saya adalah penjelajah yang sempurna." - Michael Palin
Source: @IrmaRays 🥰🥰🥰
#PejuangGoldenBatikApron
#CookpadCommunity_Yogyakarta
#memasakdengancinta
#masakituibadah
Cara Membuat
- 1
Siapkan bahan-bahan, awali dengan membaca basmalah, sholawat dan berdoa.
Kocok telur, gula dan garam dengan wisk.
- 2
Tambahkan minyak goreng, aduk rata. Kemudian masukkan tepung sambil diayak, aduk rata. Tambahkan santan, aduk sampai adonan licin. Saring.
- 3
Beri warna sesuai selera. Masukkan dalam plastik segitiga atau tempat yang lain (bisa memakai botol kecap/botol biasa yang dilubangi atasnya).
- 4
Panaskan teflon dengan api cenderung kecil, cetak acak memutar/seperti sarang laba-laba. Tunggu sampai kering, gulung. Ulangi sampai adonan habis.
- 5
Sajikan dengan senyum, cinta dan doa. 🤍🤍🤍
- 6
Kalau cetaknya semakin kecil, hasilnya semakin krispy. Ini terlihat dari dekat.
Resep Serupa
-
Kue Sarang Laba-Laba Crispy Kue Sarang Laba-Laba Crispy
Assalammualaikum.. kali ini saya membagikan resep dan cara membuat kue sarang laba-laba crispy. Jajanan jaman dulu / jajanan masa kecil.Video cara pembuatan bisa ditonton di Channel Youtube : Keina Lya 🌼 Keina Lya -
Kue Sarang Laba Laba Crispy Kue Sarang Laba Laba Crispy
Bismillahirrahmanirrahim AssalamualaikumAlhamdulillah... Global apron spesial segera datang😍 paling seneng dapat challenge seperti ini, selain membiasakan disiplin, bonusnya dapat ikutan kelas gratis, menu makanan beragam dan reward di akhir challenge. Love berkebun kebun MamahCookpad dan team🤗🥰Hayuk gabung di GAS @dapur_puan @chendera93 @mira_rozanna#tiketgas2025#horas_sasaguntiketgas2025#cookpadcommunity_sumut#kuesaranglabalabacrispy#myeveryday_cookpad#cookpad_id Mama Kafa -
Kue sarang laba-laba crispy Kue sarang laba-laba crispy
Adek suka banget jajan ini kalau pulang sekolah, jemput kakak sekolah, Ngaji sore, ke pasar malem. Intinya ini jajanan fav. Daripada beli yang kadang antrinya lama habisnya sekejap bikin aja yang kalo habis bikin lagi 🤭Resep dari @BundaMelvySofia#KOPIJOS#SELALUISTIMEWA#COOKPADCOMMUNITY_YOGYAKARTA mamagie -
Kue Laba-Laba Crispy Kue Laba-Laba Crispy
Awalnya kepoin jajanan anak2 dari abang2 yang lewat, wanginya sangat menggoda, jadi penasaran buat sendiri, ternyata sangat mudah. Sangat menyenangkan bisa melibatkan anak2 dalam proses membuat jaring laba2nya, itu menjadi kegiatan yang cukup menarik buat mereka. Mereka senang membuat pola semau mereka, yuk Moms bikin jajanan enak ini. Wanginya adonan ini seperti wangi crepes yg terkenal di mall2 itu:-) Samya Miskad -
Kue Jaring Laba-laba Crispy Kue Jaring Laba-laba Crispy
Halo! Diresep kali ini saya mau bikin jajanan yg sederhana, tapi gampang banget bikinnya👍Yups kali ini saya bikin Kue Jaring Laba-laba😍🍳. Dari nama kuenya saja kalian pasti tahu gimna bentuk kuenya. Bentuknya memang kyk sarang laba-laba😂menarik juga. Penasaran bikinnya gimna? Langsung aja yuk kita bikin!😉🍳Source : @zuniatul yutahttps://cookpad.wasmer.app/id/resep/12283510-jajanan-anak-jaring-laba-laba-kriuk?invite_token=AwLnPepSVC9BZZpMsHpwYr7n&shared_at=1600571620#resepketiga#masakitusaya#kuejaringlabalaba#tastyfood#jajananrumah Fadya Nur Aulia -
Kue Sarang Laba-laba kriuk Kue Sarang Laba-laba kriuk
Karena suami suka sama cemilan manis², jadi kepikiran bikin kue sarang laba-laba, simple banget bikinnya, cepet juga ... Ketimbang bikin martabak kelamaan nunggu nya hehehe Neng Nina -
Kue Sarang Laba-laba Kue Sarang Laba-laba
#Bakerpad_community#Bakerpad_NostalgiaJajananSekolahChallenge Bakerpad bulan ini : Nostalgia Jajanan Sekolah .. coba buat resep ini, simple tapi menarik 😉 .. Maria Nukita -
Kue Jaring Laba Laba Super crispy Kue Jaring Laba Laba Super crispy
Terinspirasi dari abang keliling yang jualan kue jaring laba laba, rasanya kriuk banget. Anak anak suka sekali, manisnya juga pas banget. Kali ini mau bikinin anak anak jaring laba laba sendiri di rumah. Bikinnya sangat mudah dan praktis. Erni's Kitchen (RK) -
Kue Sarang Laba-laba Kue Sarang Laba-laba
Dulu tuh kalo jajan nih sepaket sama kue cubit tapi minta setengah mateng polosan gitu adonan'a cuma ditambah meises aja duhh enak bgt sekarang udah jarang kali yg jualan'a eh iya lupa gak boleh keluar rumah jadi harus bikin #DiRumahAja source : Astri Anjar 😋🤤#BhirasKitchen#CookpadCommunity#CookpadCommunity_Depok#MasakItuSaya Rika Erviana -
Kue Sarang Laba-Laba Kue Sarang Laba-Laba
Mohon maaf sebelumnya yaa Tim Squad mbak @ArshiyaKitchen , mbak @melyni , dan mbak Ulyn🙏 diriku baru sempat CookSnap tim Squad CoDe, dikarenakan anak² ku pada bapil semuanya, dan kemarin si bayi sempat demam beberapa hari juga, jadinya baru sempat CookSnap deh.. hehehe.. gak di getok kan ? Wkwkwk.. 😂🤭🙈 duuhh.. gak terasa sudah Tim Squad masa jabatan nya akan berganti personil nya, belum meet up juga, huhuhuhu... Yuukk... 2 periode lagi mbak, ku dukung mbak.. 😁 btw.. terimakasih banyak yaa Tim Squad atas ilmu dan sharing nya selama ini, Dan selalu menemani dan menyemangati kita di Community Depok khususnya 🥰🙏❤️❤️❤️❤️❤️Source: mbak @ulynnuuhaa#Terimakasih_Squad#CookpadCommunity_Depok Astiya Lestari -
Kue Sarang Laba-laba Kue Sarang Laba-laba
Jajanan SD yang murah tapi enak 😍#FestivalRamadanCookpad#CABEKU#Cookpaders#Masaksantuy#DirumahAja#Pejuanggoldenapron Vini Syahara
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar (5)