Sayur asem Jakarta

Veronica Wistati
Veronica Wistati @cook_36266227

Lagi lagi sayur asem tapi versi Jakarta ya,kuah kental dan pakai kacang

Sayur asem Jakarta

Lagi lagi sayur asem tapi versi Jakarta ya,kuah kental dan pakai kacang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
5 orang
  1. 1 ikatkacang panjang
  2. 2 buahmentimun
  3. 1 buahjagung manis
  4. 2 onsbelinjo muda(skip bahan kosong saya ganti kacang tanah)
  5. 1 ikatdaun belinjo(skip lagi bahan kosong saya ganti kangkung)
  6. 2 butirkemiri
  7. 1 buahcabe merah besar
  8. 3 siungbawang putih
  9. 3 siungbawang merah
  10. 1 ruaslengkuas
  11. 2 lembardaun salam
  12. secukupnyaGula pasir
  13. secukupnyaGaram
  14. secukupnyaPenyedap rasa
  15. secukupnyaAir asam

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Bersihkan dan potong semua sayuran dan kacang tanah

  2. 2

    Didihkan air, masukkan sayuran yang bertekstur keras terlebih dahulu

  3. 3

    Haluskan bumbu, masukkan daun salam,lengkuas ke panci beserta air asam, setelah setengah matang masakan sayuran berikutnya

  4. 4

    Tambahkan gula garam dan penyedap koreksi rasa setelah semua sayuran matang masakan siap dihidangkan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Veronica Wistati
Veronica Wistati @cook_36266227
pada

Komentar

Resep Serupa