Creamy Carbonara Brûlée

Resep spaghetti carbonara dengan cream brulee ala anak kos yang dipanggang di atas Teflon 🥰
Instagram: Jocelynv_1
Creamy Carbonara Brûlée
Resep spaghetti carbonara dengan cream brulee ala anak kos yang dipanggang di atas Teflon 🥰
Instagram: Jocelynv_1
Cara Membuat
- 1
Rebus spaghetti dengan air yang sudah mendidih hingga empuk dan kenyal (kurang lebih 12-15 menit)
- 2
Sembari menunggu, cincang bawang putih hingga halus (disesuaikan), saya menggunakan 2 siung. Kemudian, potong udang dan ham sesuai selera.
Bisa menggunakan yang lain sesuai keinginan seperti sosis, ayam, dan sebagainya.
- 3
Tiriskan spaghetti yang sudah matang. Sisihkan
- 4
Tumis bawang putih hingga harum. Masukkan udang dan daging ham, tumis hingga matang.
- 5
Masukkan susu UHT Full Cream (disesuaikan). Kemudian masukkan lada, garam, totole, dan keju quick melt yang sudah diiris secukupnya.
Aduk hingga mengental.
- 6
Masukkan spaghetti dan aduk hingga tercampur rata dan mengental.
- 7
Masukkan spaghetti Carbonara yang sudah matang ke dalam wadah aluminium foil (tata dengan rapi)
- 8
Membuat Cream Brulee Sauce
Masukkan margarin ke dalam wajan, susu UHT, keju cheddar yang sudah diparut menjadi satu. Tambahkan lada, garam, totole juga secukupnya. Panaskan wajan dengan api kecil dan aduk terus hingga mendidih dan saus mengental.
- 9
Letakkan saus di atas spaghetti dalam aluminium foil.
- 10
Siapkan Teflon untuk memanggang. Agak tidak gosong, berikan tatakan pada Teflon.
Letakkan spaghetti brulee di atas tatakan kemudian tutup Teflon dengan rapat.
Panggang menggunakan api kecil (25-30 menit)
- 11
Jangan lupa dilihat selang beberapa saat agar tidak gosong.
- 12
Creamy Carbonara Brulee siap dihidangkan.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
-
Creamy Spaghetti Carbonara Creamy Spaghetti Carbonara
Dari dulu selalu suka sama pasta carbonara yang creamy dan yummy, tapi setelah beberapa kali coba masak belum pernah berhasil masak pasta carbonara yang bener2 smooth and creamy, until this one, ternyata kuncinya adalah saat masukkin campuran telurnya ke spaghetti, suhunya harus pas supaya jadi smooth and creamy carbonara :DUpdated :Buat bikin carbonara yang creamy gaharus pakai cream loh, cukup telur dan keju saja (resep klasik dari negara asalnya) asal cara masaknya tepat pasti hasilnya creamy kok :) CookingWithSalt -
Creamy Carbonara Creamy Carbonara
200920. Edisi malas lama lama di dapur, jadi buat yang praktis, kebetulan pasukan semua suka pasta, jadi pas matang langsung bagi Dan habis gak bersisa, ini kebetulan gak pakai bawang bombay Karena kehabisan, jadi enaknya hanya 90 %😜#GA_TheNextLevel Kaka beryl @amrii_g2 -
Creamy Carbonara Creamy Carbonara
Masakan super duper ringkesss, cepet, dan Boys doyan 🤣 Pastanya bisa pake fettucini atau spaghetti atau apa aja sebenernya 🤗 Sheila Maharshi -
Creamy Spaghetti Carbonara Creamy Spaghetti Carbonara
Ini resepnya saya comot2 dari resep org barat sono ya. Tp sy sesuaikan dengan bahan yg ada disini. Carbonara asli sebenarnya memang hanya pake telur saja untuk pengentalnya, tp bbrp org juga suka ganti dengan cooking cream atau susu+terigu. Sy prefer pake telur yah krn carbonara ini pasti mengenyangkan banget jd kl ketambahan terigu jadi double carbo, eneg. Dan aslinya memang dagingnya itu bacon (bag perut/pinggang babi), tapi krn sy muslim ya sy ganti sama daging sapi giling biasa hehee tp yg agak berlemakSpaghetti carbonara ini memang bnr2 ngeju dan mengenyangkan banget, full gizi krn ada susu, keju, daging, karbohidrat... Jd cocok buat anak2 deh pokonya ^^ Resty Resty -
-
Creamy Carbonara Spaghetti Creamy Carbonara Spaghetti
Aku lihat resep ini dari IG kak Putri Habibie, dari dulu tiap bikin carbonara selalu pakai resep susu+keju+maizena, baru kali ini coba nggak pakai keju dan maizena, rasanya bener2 PERSIS BGT sama Carbonara favoritku Pizza Hut. Happy bgt dan sekeluarga suka, ini nggak eneg sama sekali (kalau pakai keju aku cepet eneg) Winona Sheila -
-
-
Creamy Fusilli Carbonara Creamy Fusilli Carbonara
Dapet info nih, cookpad mengadakan kontes resep masakan dalam rangka memperingati #HariGiziNasional, lho!Ad yang tau Hari Gizi Nasional jatuh setiap tgl berapa?Tiktoktiktok🤔 sya sendri langsung search lho😁🤣😆.Karna dalam kontes resep ini harus menggunakan bahan dasar susu, sya mau coba recook resep dari kakak Novi Ahimsa Rosikha. Judulnya " Creamy Fusilli Carbonara ". Terima kasih ya kak,sudah mengijinkan saya untuk mencoba recook resep kakak😘.FUSILLI.. Yap namanya sangat familiar di telinga soalnya bu @lucygani (bos cantik sya😘) suka pesen ini buat anak"tercinta. Tapi sy sendri belum pernah coba lho.Bahan dan langkah"yg mudah serta gampang ditemui di dapur ibu tercinta membuat sya semangat untuk recook resep ini😁love you mak😘Timbang saya curhat terus yuk list bahan dan langkah"nya, cekidot 😆🤗😜 Luh Desix -
Creamy Pasta Carbonara Creamy Pasta Carbonara
it's eazy peasy bikin carbonara ala restoran dirumah🥰next kalo bikin lg aku tambahin fotonya Mama Tassa
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar