Crepes Coklat Keju

mursita afriyanti siysi @Siysi88
Source: @opibun
Crepes salah satu cemilan yang cukup mudah dibuat. Selain bahannya mudah didapat, cara membuatnya juga ga rumit.
Cara Membuat
- 1
Campur semua bahan tepung, gula pasir dan garam dalam wadah. Aduk rata. Lalu buat lubang ditengah, masukkan telur dan susu cair. Aduk hingga larut. Tambahkan vanili dan baking soda. Aduk rata lagi
Istirahatkan selama 30 menit - 2
Setelah 30 menit,aduk adonan. Panaskan teflon, lalu tuang 1 sendok sayur adonan, putar teflon agar adonan melebar. Lalu taburi dengan meses dan keju. Masak hingga kuning kecoklatan. Lalu lipat setengah lingkaran.
- 3
Lalu lipat lagi menjadi seperapat lingkaran. Kemudian angkat dan siap disajikan.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Crepes coklat keju Crepes coklat keju
Resep ke lima untuk #GoDaanGA_BuJend , yang kelima cooksnap crepes coklat keju resep buJend @opibun , anak anak suka banget dah apalgi makannya pas masih anget anget, kriyukkSource : buJend @opibun#GoDaanGA_BuJend#GoDa_Paders#KomunitasPaders#CookpadIndonesia Mama Queen -
Crepes Coklat Keju Crepes Coklat Keju
Bismillahirrahmanirrrohim...Menurut mbah Google ...Kue Crepes menjadi bagian integral dari kuliner Prancis sejak abad ke -13 . Di negara Prancis Crepes disebut Kramphouezh.Kue ini sangat populer disana karena bahan yg digunakan murah dan mudah dibuat😄Disini saya menggunakan produk dari @RoseBrand yang tentunya sdh terkenal dari dulu dan pastinya berkualitas 👍😍Source : @mrskori#cookpad_id#cookpadcommunity_id#cookpadcommunity_bekasi#PosbarMeetUp_KOMBES Cooking Vera -
Crepes Coklat Keju Crepes Coklat Keju
Bikin cemilan buat anak gadis. Biasanya tiap minggu beli crepes di sunmornya Pati tp kali ini mencoba bikin sendiri dengan modal niat bismillah jadi 🤣 bahan2 nya mudah ditemui dan gak mahal pastinya (tetep ya jiwa emak2 budget minimalis rasa maksimalis) #halaah 🤣🤣 dan jadilah crepes yg rasanya mirip di sunmor itu tp bisa maem sepuasnya, masio bentukane gak mirip ya gaesss 🤭🤭 yuk lah bikin buat anak2 biar gak jajan di luar terus 🤪#crepeshomemade#crepescoklatkeju#cemilancrepes Zuhaira 'Ira' Laily -
564. Crepe coklat keju 564. Crepe coklat keju
Bismillaah.. Cemilan hari ini crepe coklat keju,alhamdulillah duo bocilku sukaa💕source : @opibun#COOKSNAPRESEP_OPIBUN#COOKPADCOMMUNITY_BEKASI Naqiyyah 🍒 -
Crepes Meses Crepes Meses
Event Kombes Tour ke Bogor, saya buka buka resep CP Bogor, ketemu Crepes Meses, ternyata enak, anak-anak demen, saya juga suka. Tepat di makan saat masih panas-panas. Kress, yummy 😋 saya sandingkan dengan kopi expreso jadi cemilan yang enak☕ sekarang sering membuat crepes 😋 jadi inget klo ke Mall anak-anak jajan crepes nunggu lama🤭 Crepes Meses tepat untuk menu takjil Ramadhan, sandingkan dengan teh hangat,mantap👍Terimakasih Teh @OpiBun resepnya 🙏#CookpadCommunity_Bekasi#kombestour_TakjilanBogor#RencanakanKebaikanmu#pilihmasak#Bakerpad_berbagikebaikan#Bakerpad_CommunitySource : https://cookpad.wasmer.app/id/r/16692319 Ninik Kitchen -
Crepes Crispy Crepes Crispy
Kreasiku untuk #Kuis_Baking adalah Crepes Crispy. Malam malam masih semangat nyempatin bikin crepes ini dan yang paling menyenangkan hasilnya memuaskan. Dan ikutan kuis Cookpad dengan Tema ; ada coklat , ada tepung jadilah crepes crispy ini. Bahannya mudah didapat, gampang buatnya dan pastinya pada suka.Source : Dewi Herlina#Kuis_Baking#PejuangGoldenApron3#masakitusaya diana gerald -
Crepes choco cheese / leker coklat keju Crepes choco cheese / leker coklat keju
Masi #stayathome tp lg pingin makan crepes/kue leker jd buat aja deh mumpung bahan lengkap dan jauh lebih murah dibandingkan yg di mall2, dan jadinya banyak lg 😍 Yunnie Armanda -
Classic Crepes Teflon Classic Crepes Teflon
Crepes cemilan sempurna dengan bahan yang tidak rumit dan juga pembuatan yang cukup mudah, kalau ke pusat perbelanjaan lewat salah satu stand crepes yang cukup terkenal, hampir selalu tergoda untuk membeli haha, sesekali bikin sendiri di rumah dan modal alatnya cuma pakai teflon hehe, walaupun tetap ada kekurangan, jika memakai Teflon ketipisan adonan biasanya tidak bs merata, tapi untuk sekedar camilan di rumah oke ajah lah, semua accepted dengan tampilan seadanya, yang penting kalau bahan yang dipakai berkualitas rasanya pun akan sama seperti yang beli di MallSource: @resep_BunBikaSimpel.. dan mudah untuk dipraktekan, Yoes -
Crepe Coklat Keju Crepe Coklat Keju
#CooksnapResep_OpiBun#CookpadCommunity_Bekasi#CookpadCommunity_ID#Cookpad_IDPenutupan arisan KomBes di tutup dgn cooksnap resepnya teh @opibun.Salah satu resep teh opi yg saya cooksnap adalaha crepe. Alhamdulillah tambah resep buat kudapannya anak². Terima kasih inspirasi resepnya teh opi🙏❤Crepe/crepes Crêpe (bahasa baku: krep) adalah panekuk tipis yang terbuat dari gandum dan merupakan makanan yang sangat digemari di seluruh Eropa dan tempat lainnya. Bahan utamanya adalah terigu, telur, susu, mentega, dan garam.Wikipedia Ecy -
Crepe Coklat Keju Crepe Coklat Keju
Perdana buat crepes, demi posbar #komunitaspaders nih. Puji Tuhan kata anak saya enak, walau belum sempurna seperti di mall-mall.Cooksnap resepnya teh @opibun saja yang sudah lama saya cookmark. Terimakasih teh utk inspirasinya.Source : 👉🏻 @opibunhttps://cookpad.wasmer.app/id/r/15236961#PejuangGoldenBatikApron#GoDa_CrepesKress#GoDaPaders_2022#Cookpad_Paders#Cookpadcommunity_Palembang#Bakerpad_Community#CookpadIndonesia#MingguKe_32#Rabu_7922 DyahWuLan Bae -
Crepes/Lekker Crepes/Lekker
Source : @fridajoincoffee Pas lagi buka ig, liat postingan di ig ba frida tentang crepes, cuss..liat stok didapur, bikin deh.. isiannya diresep asli pakai pisang, tapi saya ganti pakai coklat blok, keju blok yang diparut dan juga meses. #PejuangGoldenApron2 #GoldenApronSeason2 #CookpadCommunity_Bekasi mursita afriyanti siysi
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/16953978
Komentar