Tahu Penyet Sambal Kecap

Nichla
Nichla @nichlahaliza

Tahu adalah bahan makanan favorit (hampir) semua orang.
Teringat ketika saya masih masa masa sekolah, ibu saya sangat mahir mengolah tahu menjadi tahu penyet sambal kecap yg SUPER ENAK untuk bekal.
JADI, karena sekarang saya merantau maka saya meminta resep ke beliau dan this is it!!

Tahu Penyet Sambal Kecap

Tahu adalah bahan makanan favorit (hampir) semua orang.
Teringat ketika saya masih masa masa sekolah, ibu saya sangat mahir mengolah tahu menjadi tahu penyet sambal kecap yg SUPER ENAK untuk bekal.
JADI, karena sekarang saya merantau maka saya meminta resep ke beliau dan this is it!!

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
2 orang
  1. 4 kotaktahu kuning
  2. 2 siungbawang putih
  3. 6 buahCabai setan
  4. secukupnyagaram
  5. secukupnyabawang merah goreng
  6. secukupnyakecap manis

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Pertama-tama cuci tahu hingga bersih, kemudian potong 1 tahu menjadi 2 bagian. Kemudian goreng sampai matang

  2. 2

    Haluskan bawang putih, Cabai dan garam secukupnya.

  3. 3

    Tambahkan kecap kemudian haluskan bersama bawang merah goreng

  4. 4

    Campurkan tahu yang telah di goreng dengan sambal kecap. Jangan lupa di penyet agar makin meresap sambalnya hihi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Nichla
Nichla @nichlahaliza
pada
Anak kos yang semangat belajar memasak
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa