Udang Sayur Sebagai Menu MPASI 6+

BundaMika
BundaMika @DapurBundaMika29
Bekasi

MPASI merupakan fase baru untuk aku, di mana olahan bahan-banan menjadi tantangan yang menarik untuk dicoba dan divariasikan, tentu saja untuk gizi yang baik untuk anakku, agar pertumbuhan mereka sesuai dengan usianya.

Udang Sayur Sebagai Menu MPASI 6+

8 orang berencana membuat resep ini

MPASI merupakan fase baru untuk aku, di mana olahan bahan-banan menjadi tantangan yang menarik untuk dicoba dan divariasikan, tentu saja untuk gizi yang baik untuk anakku, agar pertumbuhan mereka sesuai dengan usianya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

15 menit
2x makan (40 ml/makan)
  1. 2 sdtNasi
  2. 50 gramUdang kupas
  3. 1kube keju
  4. 1 sdtevo/minyak kelas Pra
  5. 20 grambrokoli
  6. 20 gramwortel
  7. 10 gramjagung
  8. 1 helaidaun salam
  9. 1/2butter

Cara Membuat

15 menit
  1. 1

    Siapkan bahan dalam 1 piring agar memudahkan kita dalam proses memasak

  2. 2

    Iris bumtik, kemudian tumis menggunakan evo/minyak kelapa

  3. 3

    Tumis sampai layu dan harum, kemudian masukan air, daun salam & udang

  4. 4

    Masukan sayur, keju dan butter

  5. 5

    Blender atau saring sesuai dengan tekstur usia anak yang dibutuhkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
BundaMika
BundaMika @DapurBundaMika29
pada
Bekasi
Memadukan rasa melalui masakan
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa