💕 PEPES ATI AMPELA JAMUR TIRAM 💕

Menu favorit saya yaitu PEPES , smua jenis pepes saya suka , ini salah satunya , bisa di pakai parutan kelapa , tambah enak dan gurih , kevetulan ga ada stok kelapa parut , jd tanpa kelapa parut tetep enank
Selamat mencoba 😍
Silahkan liat video lengkapnya di
Yutub channel 👉 Mama Fajar
Klik link : https://youtu.be/o7KtgJO7DGg?si=4LXbqpgl1q7oRi6y
Cara Membuat
- 1
Siapkan bahan, rebus ati ampela selama 15 menit, lalu tiriskan dan potong dadu kecil.
- 2
Cuci jamur hingga bersih, lalu peras sampai kering dan suwir suwir
- 3
Haluska bumbu, cabe, bawang, kunyit, kemiri,
- 4
Tumis bumbu hingga harum, lalu masukkan jamur tumis jamur sampai layu lalu angkat
- 5
Pindahkan ke wadah, lalu masukkan ati ampela, daun kemangi
- 6
Kemudian masukkan daun bawang, telor, santan, aduk hingga rata,
- 7
Siapkan daun pisang yg sudah di lap dan di panaskan di atas api,
Tarok daun salam, lalu tarok 2sdm campuran pepes, jangan lupa masukkan kuahnya, lalu di bungkus lontong, semat ujungnya dengan tusuk gigi. - 8
Panaskan kukusan, lalu kukus pepes selama 20 menit,
- 9
Setelah 20 menit, angkat lalu sajikan
- 10
Gampangkang membuatnya,
😘😍⚘⚘ - 11
Selamat mencoba 💕💕
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
💕 TAKJIL BULAN PUASA "PUDING HUNKWE NANGKA" 💕 TAKJIL BULAN PUASA "PUDING HUNKWE NANGKA"
Manis gurih lembut , pas untuk takjil bulan puasa , berbuka dengan yang manis2 😍Silahkan di liat video lengkapnya di Yutube Channel 👉 Mama FajarKlik link 👉 https://youtu.be/i-jadBijiV0?si=QduynvQdxy64RVR1#BALONChallenge#SerbaSerbiKelapa#CookpadCommunity_Palembang#Wongkito_DemenKelapo ucy abdullah -
Pepes tahu jamur ati ampela Pepes tahu jamur ati ampela
Anak" sangat suka dengan pepes ini... Sumilah -
Ati ampela bumbu rujak Ati ampela bumbu rujak
Cara membuat klik link dibawahhttps://youtu.be/xG6KXFWq7X4 Mama Azka Kitchen -
💕AYAM PANGGANG BUMBU KECAP 💕AYAM PANGGANG BUMBU KECAP
Resep isi bumbunya simple rasanya manis gurih , bisa dipanggang pake areng , di teflon ato di oven , kali ini saya milih dipanggang pake oven ,Video lengkap silahkan di liat di Yutube Channel 👉 Mama fajarKlik link berikut https://youtu.be/Fjz3o7mPJZI?si=SlIli_Xw4pDzPh0F#CookpadCommunity_Palembang#BALONChallenge#ProteinHewani ucy abdullah -
PEPES / BRENGKES IKAN PATIN PEPES / BRENGKES IKAN PATIN
Menu favorite , pepes / brengkes ikan patinYuuuk kita coba buat sendiri di rumah😁Silahkan di liat video lengkapnya di yutube channel👉Mama Fajar#CoopadCommunity_Palembang ucy abdullah -
Pepes Tahu Kemangi Pepes Tahu Kemangi
RESEP PEPES TAHUVideo lengkapnya ada di channel youtube Ferry SusiaLink :https://youtu.be/Nvs-YC5MG68Bantu like, share, comment & subscribe yaa 🤗🤗#pepestahukemangi #pepestahucaberawit #pepestahu Ferry Juni Susianti -
Pepes Tahu Jamur Tiram isi Telur Pepes Tahu Jamur Tiram isi Telur
Kangen pepes tahu, biar rame ditambah jamur tiram dan kemangi. Isinya telur rebus yang dibelah 2. Enaknya banget banget..#pepestahutelur#pepestahu#CookpadCommunity_Bandung#cocomba#authorsbandunghebring#ResepHadleny Hadleny Kitchen -
Pepes Ati Ampela Pepes Ati Ampela
01-10-2020Menu pas weekend kemarin, ini kesukaan ibun banget. Yg punya ibun pakai cabe rawit, buat bocils tanpa rawit.Yg gaa suka ati ampela bisa diganti sama ayam yg dipotong kecil-kecil atau disuwir, disesuaikan aja sama selera masing-masing.#WeekendChallenge#BukanPepesanBiasa#GA_TheNextLevel#cookpadcommunity_jakarta Titiek Purnomo -
WAFFEL KELAPA PISANG 💕 WAFFEL KELAPA PISANG 💕
Sarapan dengan wafel kelapa pisang ..bikinnya praktis bahannya simpel rasanya enak , pas di gigit ada sensasi kelapa parutnya , gurih manis dan harum pisang . Sedaaaappp ...👍Yuuuk kita coba buat sendiri di rumah😁Silahkan di liat video lengkapnya diyutube channel 👉 Mama fajar#CookpadCommunity_Palembang#BALONChallange#KreasiPisang#Wongkito_Bebuatanpisang ucy abdullah -
Kwetiau Siram Udang Ala Restoran Mewah Kwetiau Siram Udang Ala Restoran Mewah
Video lengkapnya silahkan klik link dibawah ini👇👇👇:https://youtu.be/FYwtUAXyXHQ Shebb's Kitchen -
Ati Ampela Balado Ati Ampela Balado
Hai semuanya, hari ini dapur sihan akan berbagi resep ati ampela balado. Cara bikinnya gampang banget dan cocok untuk dijadikan menu masakan harian di rumah.Full video bisa di lihat di youtube "Dapur Sihan"Link video: https://youtu.be/56eP6lP2PxU dapur sihan -
Pepes ati ampela Pepes ati ampela
Ini pepes resep warisan keluarga, kalau lagi bosen dengan sambal goreng ati, dan berhubung kami pencinta pedas, salah satunya masakan favorit keluarga adalah pepes ini. Dengan bumbu cabe yang melimpah sangat nikmat dihidangkan dengan nasi putih hangat. #weekendchallenge #bukanpepesanbiasa Ira Zakiah
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar