Puding milo chocolate

Henny Humairah @cook_4721088
Cuaca panas di Pekanbaru bawaannya pengen yang dingin dingin gimanaaaaa gitu
Puding milo chocolate
Cuaca panas di Pekanbaru bawaannya pengen yang dingin dingin gimanaaaaa gitu
Cara Membuat
- 1
Cairkan dulu milo dan susu kental manis
- 2
Masak semua bahan masukkan agar agar 1/4 sachet saja
- 3
Masukkan ke cetakan
- 4
Dingin kan di kulkas
- 5
Sajikan lebih nikmat saat dingin
Resep Serupa
-
-
-
-
-
-
Puding cokelat milo Puding cokelat milo
Cuaca panas, pengen nya yang dingin-dingin terus. Kalo kebanyakan minum es juga bikin tenggorokan kering. Akhirnya bikin puding nikmat yang cepat jadi. ayu diyah -
Puding milo Puding milo
Barusan bikin tadi sore ini. Puding ini unik ya karena vla nya bukan di atas tapi di tengah-tengah puding.Buat teman-teman penderita kanker tetap semangat ya menjalani hidup. Hidup ini indah, jangan bersedih kawan. Tetap senyum dan ceria. Seceria pudingku ini ya. Hehehe....Allah selalu bersama kita, selagi kita ingat dan bersyukur pada-Nya. Always be happy, wish you all the best. #temanberjuang Ninid -
-
-
-
Puding milo Puding milo
cerita nya hobby milo utak atik biar bisa di cook al hasil hemmmm nyammidan lagi i like semua puding Pawon Soimut -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/1787025
Komentar