Brokoli Hijau Bubuk Tempe MPASI 7+

Puspitasari
Puspitasari @cook_6363596
Surabaya

Brokoli Hijau Bubuk Tempe MPASI 7+

3 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
1 porsi
  1. 1/2 bagianbrokoli hijau
  2. 1/2 bagiankentang
  3. 1/2 bagianwortel
  4. Bubuk tempe
  5. Asi atau sufor (secukupnya)

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Kupas dan cuci bersih seluruh bahan. Potong adadu semua bahan.

  2. 2

    Siapkan kukusan, masukan seluruh bahan ke dalam kukusan. Kukus sampe 30menit.

  3. 3

    Lalu masukan seluruh bahan ke blender dan blender bahan hingga halus. Lalu hidangkan untuk bayi sehat 👶🏻🍲

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Puspitasari
Puspitasari @cook_6363596
pada
Surabaya

Komentar

Resep Serupa