Churros Cheese Cinnamon (#postingrame2_gorengan)

Kristina Heryawati
Kristina Heryawati @kristinaheryawati
Kelapa Gading

Ga mau ketinggalan posting rame2nya Cookpaders 😍 ini pertama kalinya ikutan 😊 kali ini buat Churros yang sempet "in".. cemilan yang cepet dan enak.. cusss dibuat 👏

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 grtepung terigu serba guba
  2. 200 mlair matang
  3. 50 grbutter atau margarin
  4. Secukupnyakeju parut
  5. 1 butirtelur
  6. Topping :
  7. 4 sdmgula pasir
  8. 1 sdmbubuk kayu manis

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan air, butter atau boleh diganti margarin dan keju parut sampai air panas dan butter meleleh

  2. 2

    Kemudian campurkan tepung terigu, aduk hingga tercampur rata, lalu matikan api

  3. 3

    Setelah itu tambahkan telur, aduk rata kembali

  4. 4

    Kemudian masukkan ke piping bag (boleh pake spuit, boleh tidak)

  5. 5

    Goreng di minyak bersih yang panas dengan api sedang-kecil sampai berwarna kecoklatan

  6. 6

    Kemudian tiriskan dan gulingkan churros ke wadah yang sudah berisi campuran gula dan bubuk kayu manis

  7. 7

    Churros yummy siap disantap. Dimakan hangat lebih nikmat

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Kristina Heryawati
Kristina Heryawati @kristinaheryawati
pada
Kelapa Gading
Mommy triplets 👦🏻👦🏻👦🏻Passion for baking 🍰IG @kristinaheryawati
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa