Siomay goreng

13 orang berencana membuat resep ini
Mutiara Ds
Mutiara Ds @cookwithfeel
Sukabumi

Siomay Goreng Ayam & Udang tadinya mau bikin dimsum ini resep dimsum tp pas di kukus si kulit nya masi aga keras jd aja di goreng 😂

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

45 Menit
2-3 org
  1. 150 grTepung Tapioka
  2. secukupnyaKulit pangsit
  3. 150 grAyam giling
  4. 100 grUdang
  5. 1 Buahwortel parut
  6. 2 bijibawang putih
  7. SegenggamBawang Daun
  8. secukupnyaPenyedap rasa ayam
  9. secukupnyaLadaku

Cara Membuat

45 Menit
  1. 1

    Giling udang dan bawang putih (saya di blender khusus bumbu)

  2. 2

    Campurkan tepung tapioka, udang yg sudah di giling, ayam, bawang daun, wortel, dan bumbu penyedap campurkan semua

  3. 3

    Aduk adonan hingga merata

  4. 4

    Masukan adonan ke dalam kulit pangsit

  5. 5

    Goreng dgn api kecil, angkat lalu tiriskan

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Mutiara Ds
Mutiara Ds @cookwithfeel
pada
Sukabumi
Masi tahap belajar masak dan MPASI 😇
Lebih banyak

Resep Serupa