Fudgy Brownies

Biyay
Biyay @cook_2276043

Resep brownies andalan, crispy outside, fudgy and chewy inside...

Fudgy Brownies

Resep brownies andalan, crispy outside, fudgy and chewy inside...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 150 gramdark chocolate
  2. 50 grammentega
  3. 40 mlminyak goreng
  4. 100 gramterigu
  5. 35 gramcoklat bubuk
  6. 2 butirtelur
  7. 150 gramgula pasir
  8. 1/2 sdtvanili bubuk
  9. Choco chips untuk topping (sesuai selera)

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan oven suhu 180 derajat celcius. Siapkan loyang,olesi mentega/minyak dan alas dengan baking paper.

  2. 2

    Lelehkan coklat, mentega dan minyak, sisihkan.

  3. 3

    Campur dan ayak terigu dan coklat bubuk, sisihkan.

  4. 4

    Kocok telur dan gula,beri vanili, kocok sampai gula larut saja, kira2 sekitar 2 menit, tidak perlu mengembang.

  5. 5

    Masukan campuran tepung ke dalam kocokan telur, aduk rata. Kemudian tuang coklat leleh, aduk rata kembali. Tuang adonan kedalam loyang. Taburi topping. Panggang sekitar 35 menit atau sampai matang, tergantung oven masing-masing.

  6. 6

    Tes tusuk, jika adonan yang menempel masih basah, lanjutkan memanggang. Jika adonan yg menempel lembab, keluarkan loyang dari dalam oven. Brownies akan set setelah dingin.

  7. 7

    Selamat mencoba.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Biyay
Biyay @cook_2276043
pada
Dapur itu saksi segala rasa..manis pahit asam asin gurih pedas.. Tak ada dapur... entahlah..!!!
Lebih banyak

Komentar

shany ^omah latar ombo
shany ^omah latar ombo @chanie_86
Mbak..mau tny 1 resepnya utk loyang uk brp mb? ☺️

Resep Serupa