Fettucini smoked beef carbonara

Dinda Anggiagita @cook_6172890
Cara Membuat
- 1
Panaskan air hingga mendidih lalu masukan fettucini, tambahkan sedikit garam dan minyak zaitun agar tidak lengket.. masak hingga al dente sekitar 10-15 menit dan tiriskan
- 2
Panaskan minyak zaitun dengan api sedang. Masukan bawang putih yang sudah di haluskan dan bawang bombay, setelah harum lalu masukan smoked beef. Tumis hingga smoked beef matang
- 3
Setelah smoked beef matang masukan susu, garam, lada, oregano, dan keju. Aduk sampai mengental.
- 4
Setelah mendidih matikan api kompor lalu masukan kuning telur aduk secara cepat sampai teksturnya mengental dan terlihat creamy.
- 5
Terakhir letakan fettucini diatas kuah carbonara dan siap dihidangkan
Pencarian Teratas di
Resep Serupa
-
Fettucine carbonara Fettucine carbonara
Nyobain pasta yg satu ini .. bahan dan cara membuatnya simple. yuk di coba..mo lebih lezat lagi taburi permesan..yummy Wietari -
-
Fettucini Carbonara Sosis Ayam Fettucini Carbonara Sosis Ayam
weekend banyak tugas dan malas keluar, jadilah saya melihat bahan-bahan yang ada dikulkas dan membuat fettucini carbonara yang super simpel dan cepat ini... Hepijelly -
Fettucini carbonara cheseeyy Fettucini carbonara cheseeyy
Sarapan pagi ini ga pengen makan nasi, alhasil ubek ubek kulkas dan bikin fettucini carbonara kesuakaan para ponakan yg lagi dirumah. Let's cook 💃🏻💃🏻 nonaninid -
Fettucini creamy carbonara Fettucini creamy carbonara
#LazyKitchen wants something easy, quick, and delicious! Lazy Kitchen -
Fetucini carbonara Fetucini carbonara
Untuk pasta usahakan air rebusin itu jangan dibuang karena rasa sebenarnya pasta ada disitu, dan gunakan susu UHT full cream agar lebih creamy. Dan adonan telur + keju jangan di masak (jadi campuran akhir), tenang itu gak akan amis kok, malah jadi lezatosss. Silahkan di cobaFeizy McMahon
-
-
Fettucini Carbonara Smoke Beef Fettucini Carbonara Smoke Beef
Karna males ke supermarket untuk beli pasta fettucini yaudah pake yg ada di kulkas ( spaghetti ) 😄 Amalia Nursyahfitri -
Fettuccine Carbonara Fettuccine Carbonara
Semua penghuni rumah suka ini. Sedangkan kalau beli harganya lumayan.. heheheJadi kalau hari libur, bikin ini, jadinya banyak, makan deh sampe puas😋Selamat mencoba Ola Anggitarini -
Fettuccine Carbonara Fettuccine Carbonara
Kesampaian juga akhirnya masak fettucine sendiri. karena beberapa minggu ini selalu pesen menu ini kalau makan diluar.. 🧀🧀 cella -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/2288169
Komentar